KPK Periksa Dokter Spesialis Penyakit Dalam Terkait Kasus Dugaan Korupsi di Kementerian Pertanian

Oleh fauzifTuesday, 10th October 2023 | 16:30 WIB
KPK Periksa Dokter Spesialis Penyakit Dalam Terkait Kasus Dugaan Korupsi di Kementerian Pertanian
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa dokter spesialis internis Alexander Randy Angianto, sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian. Foto: indonesia.go.id

PINUSI.COM - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa dokter spesialis internis Alexander Randy Angianto, sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian (Kementan).

Pemeriksaan ini merupakan bagian dari upaya KPK mengumpulkan bukti dan informasi terkait kasus korupsi tersebut.

"Hari ini, bertempat di Gedung Merah Putih KPK, tim penyidik menjadwalkan pemanggilan dan pemeriksaan saksi," kata Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri kepada wartawan, Selasa (10/10/2023).

Kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian telah mencapai tahap penyidikan. KPK membagi kasus tersebut ke dalam tiga klaster.

Dugaan korupsi di Kementerian Pertanian mencuat setelah KPK menggeledah rumah dinas Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo pada 28 September.

Dalam penggeledahan tersebut, tim penyidik menemukan uang tunai senilai puluhan miliar rupiah.

"Sehingga di awal tahun 2023 tim penyelidik KPK melakukan penyelidikan dan, berdasarkan kecukupan alat bukti, ekspose yang dihadiri pejabat struktural KPK, kemudian disimpulkan adanya bukti permulaan yang cukup sehingga naik proses penyidikan," tutur Ali. (*)

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB