Merry Riana Rayakan Imlek dan Isra Mi’raj Bersama SBY dan AHY

Oleh GabriellaTuesday, 18th February 2025 | 20:02 WIB
Merry Riana Rayakan Imlek dan Isra Mi’raj Bersama SBY dan AHY
Merry Riana adakan moment kebersamaan bersama dengan keluarga SBY.  (FOTO: PINUSI.COM/Istimewa)

PINUSI.COM - Kental dengan nuansa toleransi, Merry Riana merayakan Imlek 2025 dan Isra Mi’raj sekaligus bersama dengan mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) di Surabaya, Jawa Timur.


"Perayaaan Imlek 2025 berlangsung istimewa dengan nuansa toleransi yang kental. Berdekatan dengan peringatan Isra Mi’raj, momen ini menjadi ajang silaturahmi lintas generasi dan latar belakang," ucap Merry.


Terkenal sebagai seorang motivator sekaligus pengusaha, Merry berharap di tengah peringatan Imlek dan Isra Mi’raj ini kedua moment tersebut bisa menjadi simbol toleransi keberagaman dan kebersamaan. Disisi lain, ia mengungkapkan bahwa sudah sejak lama dirinya mengenal keluarga SBY.

Baca Juga: Vadel Badjideh Resmi Jadi Tersangka Kasus Dugaan Aborsi dan Persetubuhan Anak Nikita Mirzani


"Semoga tahun baru ini lebih menyala dan lebih banyak lagi semangat, harapan, keceriaan dalam menjalani hari. Saya mengenang 11 tahun lalu saat menerima buku Selalu Ada Pilihan karya pak SBY lalu pada 2018 kembali bertemu dengan beliau dalam peluncuran buku Ani Yudhoyono, 10 Tahun Perjalanan Hati," tutur Staf Khusus Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Merry Riana dalam keterangan resminya, Selasa (18/2/2025).


Dan dalam kesempatan tersebut, baik SBY maupun anaknya AHY berharap semoga ke depannya kolaborasi antar stakeholder bisa membuat Indonesia lebih maju.

Baca Juga: Nikita Mirzani Tak Kuasa Menahan Tangis Saat Vadel Badjideh Resmi Ditahan


"Kita semua disini hadir untuk berbincang tentang persaudaraan, dan saling menguatkan komitmen memberikan yang terbaik dan tulus bagi Indonesia. Semoga kolaborasi antara pemerintah, dunia usaha, dan masyarakat sipil diharapkan semakin erat demi kemajuan bangsa," harap SBY dan AHY.

Terkini

Rumahnya Digeledah KPK, Ini Kata Ridwan Kamil
Rumahnya Digeledah KPK, Ini Kata Ridwan Kamil
PinNews | in 7 hours
Bobon Santoso Resmi Mualaf, Momen Syahadatnya di Masjid An Ni'mah Jadi Sorotan
Bobon Santoso Resmi Mualaf, Momen Syahadatnya di Masjid An Ni'mah Jadi Sorotan
PinTertainment | in 6 hours
Polisi yang Diduga Aniaya Pencari Bekicot di Grobogan Diperiksa Propam dan Itwasum
Polisi yang Diduga Aniaya Pencari Bekicot di Grobogan Diperiksa Propam dan Itwasum
PinNews | in 5 hours
Cara Mudah Membayar Zakat Fitrah 2025 Secara Online Melalui E-Wallet
Cara Mudah Membayar Zakat Fitrah 2025 Secara Online Melalui E-Wallet
PinNews | in 3 hours
Ole Romeny Kagum dengan Fanatisme Suporter Timnas Indonesia: 'Tidak Normal'
Ole Romeny Kagum dengan Fanatisme Suporter Timnas Indonesia: 'Tidak Normal'
PinSport | in 2 hours
BKN Usulkan Solusi bagi CPNS 2024 yang Terlanjur Mengundurkan Diri dari Pekerjaan Lama
BKN Usulkan Solusi bagi CPNS 2024 yang Terlanjur Mengundurkan Diri dari Pekerjaan Lama
PinNews | in an hour
Kabar Baik! Tiga Pemain Naturalisasi Resmi Jadi WNI, Siap Perkuat Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Kabar Baik! Tiga Pemain Naturalisasi Resmi Jadi WNI, Siap Perkuat Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 40 minutes
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | 11 hours ago
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | 12 hours ago
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | 15 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta