Akibat Apple Meminta Tax Holiday selama 50 Tahun, Anggota DPR Murka dan Usul Pemerintah Blokir Semua iPhone di Indonesia

Oleh Reyvansyah Muhammad AchbarThursday, 7th November 2024 | 09:21 WIB
Akibat Apple Meminta Tax Holiday selama 50 Tahun, Anggota DPR Murka dan Usul Pemerintah Blokir Semua iPhone di Indonesia
Ilustrasi dari desain iPhone 16 (Photo: Apple.com).jpg (Apple.com)

PINUSI.COM - Komisi XI DPR RI saat ini ikut menyoroti kasus  iPhone 16 yang saat ini dalam status Ilegal di Indonesia. Produk terbaru Apple tersebut saat ini belum bisa diperjualbelikan secara resmi karena belum memenuhi Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) Kementrian Perindustrian (Kemenperin).

Salah satu Anggota Komisi XI DPR RI Fraksi PDIP, Mufti Anam marah ketika pihak Apple meminta tax holiday atau pembebasan pajak selama 50 tahun. Mufti murka dan geram setelah mendengar bahwa Apple meminta usulan tersebut.

"Hari Ini sedang ramai di media sosial soal bagaimana ternyata iPhone 16 dilarang masuk Indonesia Pak. Tapi, setelah kita buka alasan dari pemerintah, yaitu karena iPhone minta tax holiday 50 tahun. Emang gila ini Pak." kata Mufti saat Rapat Kerja Komisi XI DPR RI dengan Menteri BUMN Erick Thohir yang disiarkan secara virtual, Senin (4/11/2024).

Baca Juga: Tersangka "Pelindung" Situs Judi Online Merupakan Pegawai Komdigi, Budi Arie Disorot

Mufti juga mengusulkan untuk melakukan pemblokiran terhadap semua produk Apple di Indonesia.

"iPhone ini Pak, memang sudah layak diblokir dari negara kita Pak," lanjut Mufti.

Maka dari itu, Mufti meminta Erick Thohrir untuk ikut menanggapi polemik iPhone 16 di Indonesia. Terlebih lagi, dirinya menilai kalau Menteri BUMN sekaligus Ketua PSSI menilai pengalamannya dalam menangani masalah sepak bola.

Baca Juga: Miris! Eks Pemain Timnas U-23 Ditangkap Karena Peredaran Obat Terlarang di Cirebon

"Maka harapak kami, kami meminta kepada Menteri BUMN, bapak ini kan jaringannya luar biasa. Pernah menangani sepak bola kelas Internasional. Maka kami harap Bapak bisa turun tangan dalam hal ini agar kita tidak tergantung namanya iPhone Pak," pinta dia

"Kami ini kemari mikir Masyaallah mereka sudah menikmati begitu banyak duit dari rakyat Inodnesia, tapi ternyata mereka mau investasi di sini saja minta syarat namanya tax holiday 50 tahun, kami dari rakyat Indonesia marah kepada iPhone tidak boleh masuk ke negara kita Pak. Ini pelecehan kepadan negara kita Pak." pungkasnya." ujar Mufti.

Sumber: Iphone

Terkini

Tips Menjaga Kekebalan Tubuh di Musim Hujan dengan Vitamin dan Herbal
Tips Menjaga Kekebalan Tubuh di Musim Hujan dengan Vitamin dan Herbal
PinRec | in 3 hours
Jude Bellingham Kesal Usai Tidak Diumpan Kylian Mbappe dalam Laga Real Madrid vs Athletic Bilbao
Jude Bellingham Kesal Usai Tidak Diumpan Kylian Mbappe dalam Laga Real Madrid vs Athletic Bilbao
PinSport | in 3 hours
Timnas Putri Indonesia Cetak Sejarah, Juara Piala AFF Wanita 2024 dengan Rekor Gemilang
Timnas Putri Indonesia Cetak Sejarah, Juara Piala AFF Wanita 2024 dengan Rekor Gemilang
PinSport | in an hour
Jokowi Tanggapi Isu "Partai Perorangan", Para Pakar Sebut Masih Punya Hasrat Berpolitik
Jokowi Tanggapi Isu "Partai Perorangan", Para Pakar Sebut Masih Punya Hasrat Berpolitik
PinNews | in 20 minutes
Deddy Corbuzier Tanggapi Perilaku Gus Miftah yang Olok-olok Pedagang Es Teh
Deddy Corbuzier Tanggapi Perilaku Gus Miftah yang Olok-olok Pedagang Es Teh
PinTertainment | 7 minutes ago
Paud Cahaya Permata Abadi Punya Yuni Sarah, Dulu SPP Rp 3500 Kini Rp 250 Ribu
Paud Cahaya Permata Abadi Punya Yuni Sarah, Dulu SPP Rp 3500 Kini Rp 250 Ribu
PinTertainment | 2 hours ago
Rio Haryanto Resmi Menikah dengan Athina Papadimitriou,
Rio Haryanto Resmi Menikah dengan Athina Papadimitriou,
PinTertainment | 3 hours ago
DPR Sebut Prabowo Setuju PPN 12% Mulai Januari 2025 Hanya untuk Barang Mewah
DPR Sebut Prabowo Setuju PPN 12% Mulai Januari 2025 Hanya untuk Barang Mewah
PinFinance | 3 hours ago
Partai-partai Politik Buka Pintu untuk Jokowi Usai Tak Lagi Dianggap oleh PDI-P
Partai-partai Politik Buka Pintu untuk Jokowi Usai Tak Lagi Dianggap oleh PDI-P
PinNews | 3 hours ago
Psikolog Forensik Sebut Agus Buntung Sosok Berbahaya, Dugaan Korban Meningkat
Psikolog Forensik Sebut Agus Buntung Sosok Berbahaya, Dugaan Korban Meningkat
PinNews | 4 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta