Sunat Perempuan Tidak Disarankan, Kenapa?

Oleh CarrisaeltrTuesday, 7th February 2023 | 13:19 WIB
Sunat Perempuan Tidak Disarankan, Kenapa?

PINUSI.COM - Dalam dunia medis sunat dikenal dengan tindakan membuang sebagian atau kulit yang menutupi bagian depan kelamin, tetapi hal ini umum dilakukan anak laki-laki.

Tetapi ada beberapa tradisi dan kebudayaan sunat yang dilakukan juga pada anak perempuan, biasanya sunat ini tidak diperlukan dan berbahaya. Itulah kenapa prosedur sunat perempuan masih kontroversial.

Sunat pada perempuan bukan suatu tindakan medis, karena praktiknya pun dilarang untuk dilakukan karena ada banyak risiko yang bisa dialami perempuan, seperti :

  • Pendarahan

Biasanya terjadi jika sunat yang dilakukan membuat pembuluh darah pada klirotis terpotong di sekitar alat kelamin.

BACA LAINNYA : Gunting Jari Bayi, Perawat RS Palembang Jadi Tersangka!

  • Gangguan Persalinan

Adanya jalan lahir yang sempit bisa membuat robekan, pendarahan sehabis melahirkan, dan persalinannya menjadi lama serta bisa mengancam nyawa ibu atau bayi yang dilahirkan.

  • Infeksi

Jika prosedur tersebut dilakukan dalam keadaan tidak steril, akan menyebabkan infeksi dan tetanus bahkan bisa menyebabkan kematian.

Pemotongan klirotis ini mengakibatkan rasa nyeri saat berhubungan seksual, bukan hanya itu perempuan juga akan kesulitan dalam mencapai orgasmenya.

Sunat pada anak perempuan merupakan salah satu tindakan menghilangkan dan merusak jaringan genital yang sehat dan normal, juga tidak memberikan manfaat apapun karena hanya membahayakan kesehatan dan keselamatan saja.

Tetapi untuk sunat pada anak laki-laki dapat memberikan banyak manfaat kesehatan dan menjaga alat kelamin tetap bersih, serta mengurangi risiko pria terkena berbagai penyakit.

https://pinusi.com/pinnews/kasus-gagal-ginjal-1-terkonfirmasi-1-masih-suspek/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB