Supaya Tidak Salah, Simak Tips Masak Tuna Anti Keras

Oleh SuneniSunday, 21st May 2023 | 12:53 WIB
Supaya Tidak Salah, Simak Tips Masak Tuna Anti Keras

PINUSI.COM - Mengolah ikan tuna merupakan kegiatan yang gampang-gampang susah. Ikan tuna akan terasa sulit diolah jika kita tidak memahami dengan cara mengelolanya. Terkadang hasilnya daging ikan tuna menjadi keras atau malah hancur ketika dimasak. Berikut ini tips memasak ikan tuna anti keras dikutip dari diadona.

Pilih tuna berkualitas baik

Saat memilih tuna, pastikan kualitasnya dalam kondisi baik. Pilih tuna yang memiliki warna daging merah muda. Disarankan untuk memilih bagian dada atau perut tuna, karena bagian tersebut lebih banyak sumber dagingnya. Jika kamu memilih tuna yang kurang segar, maka akan berpengaruh pada proses memasaknya bahkan menjadikannya keras.

BACA LAINNYA: 5 Sayuran yang Harus Dihabiskan dan Tak Boleh Dihangatkan

Potong daging ikan tuna dengan benar

Teknik pemotongan akan berpengaruh pada hasil masakan kamu, lho. Potong tuna berlawanan arah serat seperti halnya memotong salmon. Hal ini agar ikan tidak pecah saat dimasak.

Beri perasan lemon

Sebelum memasak tuna, berikan perasan jeruk lemon terlebih dahulu. Selain mengurangi bau amis, perasan lemon dapat membantu dalam proses pematangan ikan tuna.

Masak dengan suhu yang tepat

Memasak tuna ini memang sedikit tricky, sehingga kamu harus memastikan suhu yang kamu gunakan tepat. Untuk suhu api cukup 80 derajat celcius. Jika suhu rendah, tuna akan lama matang dan tekstur menjadi keras. Jika suhu tinggi, tuna akan cepat matang tetapi menjadi kering dan keras.

BACA LAINNYA: Pai Susu, Camilan Khas Sumber Penghasilan Warga Bali

Jangan terlalu lama memasaknya

Memasak tuna dianjurkan tidak terlalu lama karena akan terlalu matang dan menjadi keras. Kamu harus memasak tuna secara perlahan selama kurang lebih 7 sampai 10 menit saja.

https://pinusi.com/pinhealth/kangkung-disebut-bisa-picu-asam-urat-ini-faktanya/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta