Ini 5 Tanaman yang Aman Dimakan Jika Tersesat di Hutan

Oleh SuneniWednesday, 9th August 2023 | 17:07 WIB
Ini 5 Tanaman yang Aman Dimakan Jika Tersesat di Hutan

PINUSI.COM - Ketika tersesat di hutan, pengetahuan tentang tumbuhan yang dapat dimakan, penting untuk bertahan hidup.

Berbagai jenis tumbuhan dapat menjadi sumber makanan penting dalam situasi darurat.

Identifikasi yang tepat sangat penting, dan jika Anda tidak yakin, lebih baik hindari mengonsumsinya.

Berikut ini beberapa jenis tumbuhan yang aman untuk dikonsumsi ketika Kamu tersesat di hutan:

1. Pisang Hutan (Musa spp.)

 Pisang hutan adalah salah satu jenis tumbuhan yang sering ditemukan di hutan (Sumber: freepik)

Buah pisang dapat dimakan mentah dan mengandung karbohidrat serta beberapa nutrisi penting. Daunnya juga dapat digunakan sebagai bahan pembungkus untuk memasak.

BACA LAINNYA: Tips Ombre Lips Ala Korea Versi Glossy untuk Bibir Tampil Sehat Alami

2. Talas (Colocasia esculenta)

Talas adalah tanaman umbi-umbian yang dapat ditemukan di daerah berawa atau lembab (Foto: freepik)

Umbi talas dapat dimasak atau direbus untuk dikonsumsi. Namun perlu dicatat, talas mentah mengandung kristal oksalat yang bisa menyebabkan iritasi, jadi pastikan untuk memasaknya dengan benar.

3. Paku-pakuan (Ferns)

 Jenis tumbuhan paku-pakuan ternyata dapat dikonsumsi ( foto:freepik)

Beberapa jenis paku-pakuan seperti paku tanduk rusa (Diplazium esculentum) atau paku resam (Acrostichum aureum), dapat dimakan.

Pucuk muda dari paku-pakuan ini biasanya empuk dan dapat dimasak atau dimakan mentah, setelah dibersihkan dengan baik.

4. Bambu

Tunas bambu muda ternyata mengandung banyak fungsi (foto: freepik)

Tumbuhan bambu tidak hanya bisa menjadi bahan bangunan yang kuat, tetapi juga memiliki tunas muda yang dapat dimakan. Tunas bambu muda kaya akan serat, vitamin, dan mineral.

Pastikan untuk memasaknya sebelum dikonsumsi, untuk memecahkan enzim yang dapat membuatnya pahit.

5. Jamur (Fungi)

Beberapa Jamur hutan dapat dimakan namun harus diindentifikasi terlebih dahulu (Foto: Freepik)

Beberapa jamur liar dapat dimakan, seperti jamur tiram liar (Pleurotus ostreatus) atau jamur merang (Volvariella volvacea).

Namun, identifikasi yang akurat sangat penting, karena beberapa jenis jamur beracun dan berbahaya bagi manusia. Jika Anda tidak yakin, hindari mengonsumsinya. (*)

https://pinusi.com/pinrec/cuaca-panas-ingin-berenang-nikmati-berbagai-promo-merdeka-di-the-jungle-waterpark-bogor/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta