5 Cara Cepat Menambah Berat Badan saat Puasa, Efektif dan Sehat!

Oleh ifafaipehSunday, 19th March 2023 | 18:59 WIB
5 Cara Cepat Menambah Berat Badan saat Puasa, Efektif dan Sehat!

PINUSI.COM – Banyak orang yang ingin menurunkan berat badan saat puasa. Bahkan, tidak sedikit orang juga yang justru ingin menambahkan berat badan.

Bagi sebagian orang, menambah berat badan justru butuh effort yang sangat besar. Walaupun waktu makan pada saat sahur dan berbuka, bukan berarti kamu tidak bisa menambah asupan yang dibutuhkan.

Jadi, bagaimana cara yang paling efektif untuk menambah berat badan saat puasa?

Mari simak cara menambah berat badan saat puasa di bawah ini!

BACA LAINNYA: Rekomendasi Healthy Fast Food Untuk Kamu yang Diet

1. Konsumsi makanan tinggi protein

Ilustrasi makanan sehat (source: freepik.com)

Salah satu cara menambah berat badan saat puasa yang efektif dengan makan makanan tinggi protein, baik disaat sahur maupun berbuka puasa.

Protein adalah asupan nutrisi yang penting bagi tubuh karena mempunyai fungsi untuk meningkatkan massa otot yang bisa menaikan berat badan saat puasa.

Berikut beberapa sumber makanan kaya protein:

  • Ikan
  • Daging merah
  • Telur
  • Kacang-kacangan
  • Suplemen protein whey
  • Produk susu

2. Konsumsi karbohidrat kompleks

Ilustrasi makanan sehat (source: freepik.com)

Makanan untuk menaikkan berat badan saat puasa yang lain adalah karbohidrat kompleks. Makanan yang mengandung karbohidrat kompleks meliputi beras merah, beras coklat, beras hitam, gandum, dan quinoa.

Oleh karena itu, pastikan tubuh kamu tetap mendapatkan asupan karbohidrat yang cukup selama puasa.

3. Makan porsi kecil tapi sering

Disaat bulan puasa kita hanya memiliki 2 waktu makan dalam porsi besar yaitu disaat berbuka dan sahur.

Secara tidak sadar kita memiliki rasa ingin makan dalam porsi banyak sekaligus.

Dengan menambah asupan kalori dari makanan adalah cara untuk menambahkan kenaikan berat badan saat puasa yang sehat, asalkan dengan cara yang benar.

Contohnya, ubi rebus dan susu saat berbuka. Lanjut dengan makan tahu tempe setelah maghrib. Setelah itu, makan makanan berat setelah tarawih. lanjut lagi dengan cemilan sebelum tidur.

4. Konsumsi minuman berkalori tinggi

Ilustrasi minuman sehat (source: freepik.com)

BACA LAINNYA: 5 Makanan Penghilang Stres dan Bikin Mood Bagus!

Disaat berbuka memang dianjurkan untuk minum air putih dan kamu juga bisa mengonsumsi minuman berkalori tinggi sambil makan berat.

Misalnya:

  • Susu 
  • Jus buah
  • Milkshake
  • Smoothies

Hal ini sangat berguna untuk mendapatkan kebutuhan kalori pada tubuh secara maksimal tanpa merasa terlalu kenyang. Selain itu, perbanyak minum air putih saat sahur.

5. Olahraga

Ilustrasi olahraga (source: freepik.com)

Olahraga juga dapat meningkatkan berat badan dengan melakukan olahraga ringan yang berfokus pada kekuatan otot dan tulang.

Contoh olahraga seperti squat dan sit-up dapat membantu menambah massa otot dan kepadatan tulang, yang pada akhirnya akan meningkatkan berat badan dengan sehat.

Namun, dipastikan untuk menghindari olahraga seperti aerobik, jalan cepat, dan kardio, yang cenderung akan membakar terlalu banyak lemak dan kalori.

Dengan konsisten melakukannya secara rutin, kamu bisa meraih hasil yang maksimal.

https://pinusi.com/pinfoodtravel/food-vlogger-ini-bandingkan-rasa-mixue-di-indonesia-dan-korea-selatan/

Editor : Cipto Aldi

Tag

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 2 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 3 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 3 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 3 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 3 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 4 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 9 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 9 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 10 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB