Wow! Tesla Gigafactory Reno Siap Produksi Truk Semi dan Baterai Mobil Listrik, Investasinya Mencapai Rp 54 Triliun

Oleh dialpuFriday, 27th January 2023 | 11:04 WIB
Wow! Tesla Gigafactory Reno Siap Produksi Truk Semi dan Baterai Mobil Listrik, Investasinya Mencapai Rp 54 Triliun

PINUSI.COM - Tesla Incorporation tanamkan investasi senilai 3,6 miliar dolar Amerika Serikat atau sekitar Rp 54 Triliun untuk membangun dua unit pabrik baru di kompleks Tesla Gigafactory Reno, Nevada.

Pabrik tersebut juga siap mempekerjakan 3.000 orang pekerja tambahan. Dari salah satu pabrik baru yang ada di Nevada itu akan memproduksi baterai dengan tipe 4680, sementara yang lainnya, akan menjadi pabrik pertama Tesla yang akan memproduksi Truk Semi secara massal.

BACA LAINNYA: Van Listrik Buatan Winnebago, eRV2 Berbasis Ford e-Transit

Truk Semi produksi pertama Tesla dikirimkan ke Pepsi pada Desember 2022 lalu, setelah lima tahun pertama kali Truk Semi tersebut dipamerkan. Truk Semi Tesla ini menggunakan energi kurang dari 3,2 kWh per km dan mampu menempuh jarak 480 - 800 km dalam satu kali pengisian daya.

Baterai tipe 4680 diperkenalkan oleh Tesla yang namanya merujuk kepada sel dimensi 46mm x 80mm, baterai ini sebagai opsi yang berkapasitas lebih tinggi namun dengan harga yang lebih murah.

https://pinusi.com/pintect/wow-kolaborasi-mobil-listrik-cerdas-afeela-buatan-honda-dan-sony-resmi-diperkenalkan-dan-dilengkapi-45-kamera/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB