5 Cara Sederhana untuk Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga

Oleh SuneniWednesday, 29th May 2024 | 07:00 WIB
5 Cara Sederhana untuk Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga
Ada pola makan bergizi dan perilaku sehat yang bisa diterapkan untuk menurunkan berat badan. (Foto: Freepik/natalliaboroda)

PINUSI.COM - Semua orang pasti pernah memiliki keinginan menurunkan berat badan namun tanpa olahraga. Beberapa orang memiliki jadwal yang padat, sehingga sangat sulit menemukan waktu untuk berolahraga. Meskipun begitu, ada pola makan bergizi dan perilaku sehat yang bisa kamu ikuti untuk menurunkan berat badan berlebih tersebut.


Oleh karena itu, jika memungkinkan, pilihlah metode penurunan berat badan yang lebih sehat. Berikut ini beberapa cara sederhana dan efisien untuk menurunkan berat badan tanpa berolahraga.


Kunyah Perlahan

Salah satu metode sederhana untuk menurunkan berat badan secara sehat adalah mengunyah makanan secara perlahan. Otak kita memerlukan waktu untuk mencerna fakta bahwa tubuh telah mencerna makanan. Oleh karena itu, makan perlahan membantu meningkatkan perasaan kenyang, ukuran porsi lebih kecil, dan mengurangi konsumsi makanan.


Buat Makanan Sendiri

Hindari makanan junk food, mulai membuat makanan sendiri. Saat mengonsumsi makanan rumahan, kamu bisa mengkombinasikan lebih banyak makanan sehat ke dalamnya. Hal ini akan meningkatkan kualitas makanan dan membantu menurunkan berat badan dengan mengonsumsi makanan bergizi dan padat nutrisi.


Air Putih

Minum air membantu makan lebih sedikit dan menurunkan berat badan lebih cepat, terutama jika meminumnya sebelum makan. Mengganti minuman berkalori tinggi dengan segelas air putih dapat memberi lebih banyak manfaat kesehatan.


Makanan Berserat Tinggi

Makanan berserat tinggi lebih mengenyangkan, jadi kamu akan makan lebih sedikit dan merasa kenyang lebih lama. Selain itu, makanan berserat tinggi membutuhkan waktu lebih lama untuk dimakan dan kurang padat energi, sehingga menghasilkan lebih sedikit kalori per volume makanan.


Makan Protein

Ganti karbohidrat dan lemak dalam makanan kamu dengan protein. Hal ini akan mengurangi hormon rasa lapar dan meningkatkan hormon rasa kenyang, sehingga kamu akan makan lebih sedikit. Pola makan tinggi protein dapat membantu menurunkan berat badan dengan menurunkan asupan kalori.

Terkini

Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 7 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 6 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 6 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 6 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 6 hours
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
PinNews | in 6 hours
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
PinNews | in 6 hours
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
PinNews | in 5 hours
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
PinTertainment | in 5 hours
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
PinRec | in 5 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta