5 Cara Ampuh Mengelola Diabetes Secara Alami

Oleh SuneniThursday, 30th May 2024 | 07:30 WIB
5 Cara Ampuh Mengelola Diabetes Secara Alami
Penting untuk mengetahui kadar gula darah yang normal dan berbahaya, untuk mencegah timbulnya diabetes. Foto: Freepik/rawpixel.com

PINUSI.COM - Diabetes adalah salah satu penyakit paling umum, dengan jutaan orang didiagnosis mengidapnya di seluruh dunia.


Ini adalah kondisi kesehatan jangka panjang yang memengaruhi kemampuan tubuh untuk memproduksi atau menggunakan insulin.


Ketika tidak ada cukup insulin dalam tubuh atau sel-sel berhenti merespons insulin, terlalu banyak gula darah yang tertinggal di aliran darah.


Diabetes dapat dikelola dengan mengatur kadar gula darah, dan menyadari apa yang menyebabkan lonjakan gula darah.


Penting juga untuk mengetahui kadar gula darah yang normal dan berbahaya untuk mencegah timbulnya diabetes.


Berikut ini beberapa tip mengelola diabetes secara alami.


Makanan Sehat


Diet diabetes berfokus pada makan makanan sehat secara berkala.


Makan secara berkala membantu tubuh menggunakan insulin yang diproduksi, atau diperoleh dari pengobatan dengan lebih baik.


Tetap Aktif Secara Fisik


Pilih beberapa olahraga sederhana untuk dilakukan secara rutin, seperti jalan atau joging.


Aktif secara fisik membantu dalam pengelolaan berat badan, tekanan darah dan pengaturan gula, serta meningkatkan kapasitas untuk melakukan tugas sehari-hari.


Kelola Stres


Produksi hormon stres dapat menyebabkan peningkatan kadar gula darah, resistensi insulin, dan perkembangan diabetes.


Oleh karena itu, mengelola stres sangat penting untuk mencegah diabetes.


Pantau Gula Darah


Jika menderita diabetes, Pinusian harus memantau kadar gula darah secara teratur.


Waktu optimal untuk memantau kadar gula darah adalah sebelum makan dan sebelum tidur.


Pantau kadar gula darah dengan meteran glukosa dan strip tes, atau dengan sistem CGM.


Hindari Minuman Manis


Minuman yang dimaniskan dengan gula biasanya mengandung banyak kalori dan miskin nutrisi.


Jika menderita diabetes, sebaiknya batasi minuman ini.


Minuman manis dapat meningkatkan kadar gula darah dengan cepat. (*)

Terkini

Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 7 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 6 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 6 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 6 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 6 hours
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
PinNews | in 6 hours
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
PinNews | in 6 hours
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
PinNews | in 6 hours
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
PinTertainment | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
PinRec | in 6 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta