Intip Tips Menyimpan Makanan di Kulkas Agar Tahan Lama

Oleh findyamiraFriday, 9th December 2022 | 11:33 WIB
Intip Tips Menyimpan Makanan di Kulkas Agar Tahan Lama
iStockphoto.com

PINUSI.COM, Jakarta - Tidak semua makanan bisa bertahan lama dalam suhu ruang. Makanya, ada makanan yang harus disimpan dalam kulkas agar tahan lama. Tapi ada hal yang harus kalian perhatikan saat menyimpan makanan di kulkas.

Ada beberapa tips menyimpan makanan di kulkas, yaitu :

Hal ini penting banget dilakukan supaya makanannya tidak terkontaminasi dan tetap kejaga kesegarannya. Tapi harus dipastiin lagi wadahnya itu harus bersih dan tidak ada kandungan yang berbahaya.

Suhu kulkas juga berpengaruh loh sama kualitas makanan kamu. Makanya kamu harus pastikan suhu kulkas ada dibawah 5 derajat celcius dan minimal -18 derajat celcius untuk freezer. Untuk mencegah adanya pertumbuhan bakteri ataupun jamur pada makanan.

BACA LAINNYA : Kopi Daong, Tongkrongan Yang Tawarkan Pemandangan Hijau

  • Simpan makanan sesuai jenis

Pastikan kalian menyimpan makanan sesuai jenisnya. Seperti sayur dan buah di simpan di rak bagian bawah. Makanan sisa, makanan kemasan, susu, dan lainnya disimpan di rak bagian atas dan tengah. Sementara daging mentah, ikan, dan ayam disimpan di freezer.

  • Lapisi rak kulkas dengan tisu atau handuk

Hal itu bisa membantu penyerapan kondensasi yang dihasilkan dari buah dan sayur saat di suhu dingin. Serta mengurangi kelembapan pada buah dan sayur sehingga tidak cepat layu.

  • Jangan mencuci buah yang akan disimpan

Pastikan buah yang kamu simpan dalam kondisi kering. Karena jika buah yang sudah dicuci disimpan dikulkas dapat merusak kelembapan dan membuat buah jadi cepat busuk.

Jangan lupa ya perhatikan tips diatas kalo mau kualitas makanan yang kamu simpan dikulkas tetap terjaga.

Terkini

Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 7 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 6 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 6 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 6 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 5 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 5 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 5 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 5 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 4 hours
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
PinNews | in 4 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta