Jangan Malas Minum Air Putih! Ini 5 Gangguan Kesehatan Akibat Kurang Minum Air Putih

Oleh findyamiraTuesday, 27th December 2022 | 09:16 WIB
Jangan Malas Minum Air Putih! Ini 5 Gangguan Kesehatan Akibat Kurang Minum Air Putih

PINUSI.COM - Air menjadi salah satu sumber kesehatan bagi tubuh seseorang. Air putih sendiri memiliki banyak kandungan yang bermanfaat bagi tubuh. Seperti, magnesium, kalsium, natrium, kalium, zink, selenium, dan lain sebagainya.

Lebih dari 50% tubuh seseorang terdiri dari air. Maka dari itu mengonsumsi air putih sangat penting untuk memenuhi kebutuhan cairan dalam tubuh. Tapi masih banyak orang yang masih malas untuk mengonsumsinya. Padahal hal itu bisa membahayakan kesehatannya.

Berikut gangguan kesehatan yang bisa terjadi akibat kurang minum air putih, yaitu :

  • Dehidrasi

Dehidrasi sering sekali terjadi pada sebagian orang yang kurang minum air putih. Hal itu disebabkan karena kurangnya cairan dalam tubuh yang masuk. Dehidrasi membuat kerja tubuh menjadi tidak berfungsi dengan baik.

BACA LAINNYA : Ternyata Teh Chamomile Banyak Manfaat untuk Kesehatan Loh, Buktikan Sendiri !

  • Gangguan Pencernaan

Kurangnya mengonsumsi air putih juga berakibat pada pencernaan seperti sembelit. Dikarenakan kurangnya cairan yang mengalir dalam sistem pencernaan.

  • Infeksi Saluran Kemih

Hal ini bisa saja terjadi karena bakteri yang ada di dalam tubuh bisa saja tidak terbuang. Semakin sering minum air putih maka semakin banyak racun dan bakteri yang terbuang lewat urine. Terutama dalam sistem saluran kemih yang mengandung banyak bakteri.

  • Masalah Ginjal

Seorang yang kurang mengonsumsi air putih sering mengalami masalah dalam ginjalnya. Dikarenakan ginjal akan bekerja lebih keras untuk menyaring darah serta sisa-sisa metabolisme dalam tubuh. Jika dibiarkan begitu saja, hal itu dapat mengakibatkan batu ginjal hingga gagal ginjal.

https://pinusi.com/uncategorized/tingkatin-stamina-dan-energi-gak-selalu-dengan-konsumsi-kafein-ini-dia-cara-lainnya/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 6 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 6 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 6 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 6 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 6 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 6 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 6 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 6 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 4 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta