Benarkah Air Yang Kita Konsumsi Tercemar Bakteri Kotoran Tinja?

Oleh wisnuhasanuddinSaturday, 31st December 2022 | 12:56 WIB
Benarkah Air Yang Kita Konsumsi Tercemar Bakteri Kotoran Tinja?

PINUSI.COM - Temen temen Pinusian mungkin tidak sadar bahwa air yang kita masak kemudian kita konsumsi itu hampir 74 persen tercemar bakteri dari tinja, Rabu (28/12/2022).

Eh tapi tunggu dulu, apakah benar begitu?. Ternyata hal ini berdasarkan riset Kementerian Kesehatan (Kemenkes), dimana sebanyak 74 persen rumah tangga di Indonesia memiliki akses air minum yang tercemar bakteri escherichia coli (E.coli) pada 2021. Nah, itu kan 2021, mungkin saja tahun yang mau selesai ini potensi bakteri menurun.

Nah untuk bakteri yang terdapat pada air itu sumbernya berasal dari pengelolaan tinja yang kurang baik atau tidak aman.

Nah apabila teman Pinusian meremehkan air minum yang terkontaminasi, itu bisa fatal. Ternyata banyak loh penyakit yang ditimbulkan, mulai dari meningitis, infeksi saluran kemih, diare bahkan kematian untuk balita. Bahaya banget kan!!.

Nah tapi tenang, ternyata pada 2021 Persentase rumah tangga yang memiliki akses terhadap air minum layak sekitar 90 persen. Artinya Proporsi rumah tangga yang memiliki akses air minum layak semakin meningkat dalam satu dekade terakhir.

Nah jadi untuk teman Pinusian, harus menjaga pengelolaan tinja agar tetap baik dan aman ya, jangan lupa di cek.

https://pinusi.com/pinnews/sandiaga-uno-pantau-persiapan-tmii-jelang-libur-tahun-baru/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 6 hours
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 5 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 4 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 4 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 4 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 4 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 3 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 2 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 2 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta