Jus ini Bisa Untuk Menghilangkan Jerawat Lho! Bisa Bikin Sendiri Dirumah

Oleh dialpuSunday, 12th February 2023 | 19:53 WIB
Jus ini Bisa Untuk Menghilangkan Jerawat Lho! Bisa Bikin Sendiri Dirumah

PINUSI.COM - Kebanyakan orang pasti suka dengan meminum jus buah karena enak dan dinilai bagus untuk kesehatan, bahkan bisa pula untuk kecantikan. Tapi, apakah jus bisa untuk menghilangkan jerawat?

Jerawat merupakan permasalahan pada kulit yang sering dialami oleh banyak orang. Jerawat juga sering bikin kebanyakan orang tidak nyaman karena mengganggu penampilan dan sakit, sehingga banyak orang yang mengeluhkan jerawat.

Buah mengandung bahan alami yang memeliki banyak gizi baik, bisa mengatasi permasalahan pada jerawat. Nahh, kamu bisa menggunakan buah sebagai oalahan seperti jus untuk menghilangkan jerawat dengan cara yang alami.

BACA LAINNYA: Gita Savitri Di Tuding Menantang Tuhan dan Agama. Pasca di Puji Awet Muda

Buah mengandung bahan alami yang bisa mengobati jerawat serta meningkatkan kesehatan pada kulit secara menyeluruh. Jus buah mampu membuat tubuh tetap terhidrasi, menjaga gula darah ke tingkat yang normal, dan mengurangi produksi insulin. Berikut beberapa jenis jus yang bisa kamu coba untuk membantu menghilangkan jerawat.

Jus Apel

Jus apel merupakan jus yang populer karena dikenal dapat menghilangkan jerawat karena buah ini mengandung antiacne yang disebut quercetin. Quercetin ini mampu berperan sebagai anti inflamasi yang bisa meredakan peradangan yang membantu menghadang sel histamine. Apel juga merupakan buah yang kaya akan vitamin A dan C yang fungsinya untuk meregenerasi dan meremajakan kulit.

Jus Lemon

Jus lemon ini merupakan salah satu opsi jus yang sangat menyegarkan, apalagi jika mengonsumsinya pada siang hari. Ternyata jus lemon ini memiliki banyak kandungan yang baik bagi kesehatan kulit. Selain itu jus lemon mengandung flavonid yang bekerja untuk membasmi jerawat dari dalam.

Jus Pepaya

Jus pepaya diketahui dapat menghilangkan jerawat karena kandungan enzim papain dan chymopapain yang dapat mengurangi peradangan. Papain itu sendiri dapat membantu menghilangkan jerawat dan mengangkat sel kulit mati yang menyumbat di pori-pori, dan mengobati bekas luka.

https://pinusi.com/pinfoodtravel/sama-enaknya-ternyata-ubi-jalar-dan-ubi-ungu-punya-nutrisi-yang-beda/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta