Lebih Berbahaya yang Mana, Nikotin atau Tar?

Oleh AndikaThursday, 23rd February 2023 | 15:02 WIB
Lebih Berbahaya yang Mana, Nikotin atau Tar?

PINUSI.COM - Nikotin adalah zat stimulan yang mempercepat pengiriman pesan antara otak dan tubuh. Di sisi lain, Tar adalah partikel kimia yang dihasilkan dari pembakaran rokok.

Nikotin dan tar adalah dua bahan kimia yang biasa ditemukan dalam rokok. Efek dari kedua bahan ini masih sering disalahpahami oleh para perokok.

BACA LAINNYA: Ini Efek Jangka Pendek dan Jangka Panjang dari Minum Alkohol!

Hingga saat ini, nikotin digolongkan sebagai zat paling berbahaya bagi kesehatan dibandingkan tar. Trus, mana yang sebenarnya lebih berbahaya? Simak!

ilustrasi puntung rokok (Sumber: pexels.com/Basil MK)

Berbeda dengan nikotin, tar adalah kumpulan berbagai senyawa yang dihasilkan selama pembakaran rokok. Menurut karakteristik berbagai penelitian, tar telah ditentukan mengandung senyawa karsinogenik.

Data dari National Cancer Institute juga menunjukkan bahwa tar mengandung berbagai senyawa karsinogenik yang dapat menyebabkan kanker paru, emfisema, dan masalah paru lainnya.

BACA LAINNYA: Tanda-tanda Antidepresan Tidak Bekerja Efektif, Langsung Konsul! 

Menurut para ahli, tar dianggap lebih berbahaya ketimbang nikotin jika membandingkannya. Jadi jika sudah tau, tolong berhentilah merokok! sayangi tubuh anda.

https://pinusi.com/pinhealth/berenang-bisa-dibilang-olahraga-tubuh-terbaik-masa-iya/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 5 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 5 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 5 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 5 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 5 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 5 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 5 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 5 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 5 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta