Babysitter Itu Penting Tidak Ya?

Oleh SuneniFriday, 17th March 2023 | 17:42 WIB
Babysitter Itu Penting Tidak Ya?

PINUSI.COM - Moms, belakangan ini banyak beredar berita kejahatan pada anak yang dilakukan Babysitter. Pasti kabar ini buat para ibu atau calon ibu khawatir untuk memilih menggunakan babysitter. Tapi sebenarnya penting ga sih pakai babysitter itu?

Sebelum memutuskan untuk memiliki babysitter, ketahui dulu seberapa penting babysitter untuk Moms. Kalau Moms seorang pekerja, peran babysitter tentu bisa meringankan tugas di rumah. Tapi mendapatkan babysitter yang tepat tidaklah mudah. Banyak kendala dan pertimbangan yang harus dihadapi.

BACA LAINNYA: Cara Mengatasi si Kecil Cemburu pada Adik Baru

Memiliki babysitter tentu ada kelebihan dan kekurangannya. Salah satu kelebihan yang Moms dapati jika ada babysitter yaitu stress berkurang dan anak tetap dapat perhatian penuh walaupun orang tua bekerja.

Sedangkan kekurangan jika memiliki babysitter antara lain, sulit mencari pengasuh yang loyal, pengeluaran biaya lebih banyak, dan privasi dalam rumah jadi berkurang.

Maka dari itu komunikasikan dengan suami jika ingin menggunakan jasa babysitter ya, Moms!

https://pinusi.com/uncategorized/kapan-anak-harus-tidur-sendiri-orang-tua-wajib-tahu/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta