Ini Waktu Terbaik Untuk Mengganti Sikat Gigi yang Lama

Oleh SuneniTuesday, 4th April 2023 | 10:48 WIB
Ini Waktu Terbaik Untuk Mengganti Sikat Gigi yang Lama

PINUSI.COM - Sikat gigi menjadi kebutuhan penting setiap orang. Sebab, kebersihan dan kesehatan gigi bergantung pada seberapa rutin seseorang membersihkannya. Gigi yang dipenuhi plak bisa mengundang berbagai penyakit gigi dan mulut. 

Menyikat gigi tentu menyehatkan, namun akan sebaliknya yaitu mendatangkan penyakit apabila jarang mengganti sikat gigi. 

BACA LAINNYA: Terdengar Aneh, Tetapi Ada Loh Orang Alergi Buah. Kenali Tanda-tandanya! 

Sikat gigi memiliki kualitas yang berbeda-beda, ada yang cepat rusak sikatnya, ada yang kuat dipakai dalam waktu lama. Dalam sikat gigi, terdapat sejumlah bakteri yang hidup di dalamnya. Penelitian menyebutkan, satu sikat gigi bisa dihinggapi sekitar 10 juta kuman dan bakteri. 

Itu sebabnya, mengganti sikat gigi sangat penting dilakukan. Lalu, kapan dan berapa kali seharusnya kita mengganti sikat gigi? 

Menurut The American Dental Association, sebaiknya mengganti sikat gigi dilakukan kurang lebih setiap tiga sampai empat bulan sekali. 

Jika bulu sikat telah rusak, sebaiknya juga segera ganti sikat gigi karena dapat melukai gusi dan membuatnya berdarah. Namun, kondisi bulu sikat juga tergantung pada pemakainya. 

BACA LAINNYA: Tanaman Hias Ini Dapat Membantu Membersihkan Udara Lho!

Bagi para orang tua, jangan lupa periksa sikat gigi anak karena biasanya anak-anak perlu mengganti sikat gigi lebih sering dibandingkan orang dewasa. 

Selain bentuk bulu sikat, ada faktor lain yang mengharuskan orang mengganti sikat gigi sebelum waktunya. Misalnya orang yang telah sembuh dari sakit perlu mengganti sikat gigi supaya virus dan bakteri tidak menginfeksi kembali.

https://pinusi.com/pinhealth/ini-obat-obatan-yang-harus-ada-di-kotak-p3k-di-rumah-kamu/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Viral Link video Cia Bocil dan MsBreewc, Netizen Buru Video Selanjutnya
Viral Link video Cia Bocil dan MsBreewc, Netizen Buru Video Selanjutnya
PinTertainment | in 2 hours
Wow ! Uang Puluhan Miliaran Ditemukan Di Apartemen 3 Hakim PN Surabaya Kasus Ronald
Wow ! Uang Puluhan Miliaran Ditemukan Di Apartemen 3 Hakim PN Surabaya Kasus Ronald
PinNews | in 2 hours
Rekan Kerja Agus "Air Keras" Bongkar Sifat Asli Agus: Tidak bisa menghargai bawahan
Rekan Kerja Agus "Air Keras" Bongkar Sifat Asli Agus: Tidak bisa menghargai bawahan
PinTertainment | in 2 hours
Netizen Geram Dengan Tingkah Agus, Petisi Kembalikan Uang Donasi Tembus 150 Ribu Tanda Tangan
Netizen Geram Dengan Tingkah Agus, Petisi Kembalikan Uang Donasi Tembus 150 Ribu Tanda Tangan
PinTertainment | in 2 hours
Kronologi Kasus Suap Hakim PN Surabaya: Tercium dari Kecurigaan Terhadap Vonis Bebas Ronald Tannur
Kronologi Kasus Suap Hakim PN Surabaya: Tercium dari Kecurigaan Terhadap Vonis Bebas Ronald Tannur
PinNews | in an hour
Kualifikasi Piala Asia U-17 2025: Indonesia Tempati Posisi Kedua Grup G
Kualifikasi Piala Asia U-17 2025: Indonesia Tempati Posisi Kedua Grup G
PinSport | in an hour
Barcelona VS Bayern Munchen: Balas Dendam yang Berbuah Manis Melalui Raphinha
Barcelona VS Bayern Munchen: Balas Dendam yang Berbuah Manis Melalui Raphinha
PinSport | in an hour
Menteri BUMN Erick Thohir Bersinergi Dengan Menteri Pertanian Amran, Wujud Dukungan Percepatan Swasemada Pangan
Menteri BUMN Erick Thohir Bersinergi Dengan Menteri Pertanian Amran, Wujud Dukungan Percepatan Swasemada Pangan
PinNews | in an hour
Juventus VS Stuttgart: Thiago Motta Mengakui Tim Tamu
Juventus VS Stuttgart: Thiago Motta Mengakui Tim Tamu
PinSport | Wednesday, 23rd October 2024 | 16:43 WIB
Rudy William Keltjes, Legenda Timnas Indonesia dan Persebaya, Tutup Usia
Rudy William Keltjes, Legenda Timnas Indonesia dan Persebaya, Tutup Usia
PinSport | Wednesday, 23rd October 2024 | 16:42 WIB
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved