Kopi Nako Bogor Cafe Hits untuk Para Kaum Milenial

Oleh sarahsalsabillaMonday, 2nd October 2023 | 06:00 WIB
Kopi Nako Bogor Cafe Hits untuk Para Kaum Milenial
Di antara banyak warung makan, kafe, restoran atau sekadar warung kopi di Kota Bogor, ada salah satu warung yang cukup menarik perhatian, yakni warung kopi Nako Bogor. Foto: PINUSI.COM/Sarah Salsabilla

PINUSI.COM - Warung kopi Bogor punya banyak cabang, di Jakarta dan Jawa Barat. Salah satunya, warung kopi Nako yangberada di Jalan Pajajaran Indah Bogor.

Hingga kini, Kafe Nako menjadi salah satu wisata kuliner favorit bagi warga Bogor dan sekitarnya. Bukan sekadar warung kopi pada umumnya, bentuk bangunan warung Nako terbilang besar dan luas, sehingga mampu menampung cukup banyak pengunjung.

Cat bangunan didominasi oleh warna putih, selain itu desainnya terbilang modern dan instagenic. Nah, bagi Pinusian yang gemar swafoto, tempat ini bagus banget untuk mengabadikan momen spesial.

Tempat makan Bogor ini hadir dengan mengusung konsep kekinian, mengikuti perkembangan zaman.

Tak sekedar menjadi destinasi pilihan bagi pencinta kopi dan wisata kuliner, tempat ini cocok bagi siapa saja yang membutuhkan tempat makan dengan suasana berbeda, yang memberikan kenyamanan untuk bersantai dan melepas penat.

Berbagai fasilitas telah tersedia semua di sana, siap sedia memanjakan pengunjung. Alamatnya berada di Jalan Pajajaran Indah 5 nomor tujuh, RT/RW 01/11, Baranangsiang, Kecamatan Bogor Timur, Kota Bogor, Jawa Barat, dengan kode pos 16143. (*) 

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in 6 hours
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 3 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 33 minutes
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 33 minutes
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 31 minutes
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 30 minutes
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 21 minutes
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 20 minutes
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 9 minutes
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | a minute ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta