Kulit Kusam ? Ini Resep Masker Wajah dari Delima untuk Warna Kulit Bercahaya

Oleh SuneniSaturday, 21st October 2023 | 21:00 WIB
Kulit Kusam ? Ini Resep Masker Wajah dari Delima untuk Warna Kulit Bercahaya
Jika ingin wajah cerah dan bercahaya cobalah untuk rutin membuat masker dari buah delima ( Foto Freepik New Africa)

PINUSI.COM - Buah delima bisa dijadikan sebagai masker wajah yang menyegarkan. Masker ini memberikan keajaiban bagi kulit karena mengandung antioksidan, vitamin, dan bahan antiinflamasi organik.


Delima merupakan pilihan terbaik bagi yang menginginkan kulit sehat dan bercahaya karena kemampuan alaminya yang menenangkan dan melembabkan kulit.


Berikut beberapa resep masker wajah berbahan dasar delima untuk kulit lembut bercahaya. 


Teh Hijau, Kopi, Dan Delima

Siapkan mangkuk, kemudian campur bubuk delima, teh hijau, dan kopi. Tambahkan susu kemudian aduk hingga campuran masker berubah menjadi kental seperti pasta. Oles masker ke wajah secara merata, biarkan mengering selama 20 menit, lalu bilas.


Madu, Kopi, dan Delima

Campur madu, kopi, dan bubuk delima. Tambahkan sedikit gel lidah buaya kemudian aduk rata. Oleskan masker ke wajah lalu diamkan selama 25 hingga 30 menit. Setelah dibilas, gunakan pelembab dan sunscreen.


Delima, Yogurt, dan Oat

Buat pasta kental dari campuran oat, bubuk kunyit, delima, dan tambahkan yogurt. Oles masker ke wajah dan biarkan mengering selama 15 menit, kemudian bilas.


Kulit Jeruk, Tomat, dan Delima

Ambil sedikit delima dan bubuk kulit jeruk lalu campurkan keduanya hingga menjadi pasta. Campur dan tambahkan jus tomat. Oleskan sedikit pada wajah dan biarkan selama 30 hingga 35 menit.

Terkini

Gestur 3 Jari Anies Saat Mencoblos Ungkap dukungan Ke Pramono-Rano
Gestur 3 Jari Anies Saat Mencoblos Ungkap dukungan Ke Pramono-Rano
PinNews | in 4 hours
Anies Sindir Ridwan Kamil dan Suswono , Anies : Peserta Nyoblos Di Jakarta Semua ?
Anies Sindir Ridwan Kamil dan Suswono , Anies : Peserta Nyoblos Di Jakarta Semua ?
PinNews | in 4 hours
Promo Pilkada Serentak 2024, Serbu Diskon dan Penawaran Menarik Ditempat Ini
Promo Pilkada Serentak 2024, Serbu Diskon dan Penawaran Menarik Ditempat Ini
PinRec | in 2 hours
Jadwal Buka TPS Pilkada Serentak 2024, Ini Waktu Pencoblosan agar Tidak Terlewat
Jadwal Buka TPS Pilkada Serentak 2024, Ini Waktu Pencoblosan agar Tidak Terlewat
PinNews | in 2 hours
Oknum Polisi Penembak Siswa SMK di Semarang Diamankan, Keluarga Tuntut Keadilan
Oknum Polisi Penembak Siswa SMK di Semarang Diamankan, Keluarga Tuntut Keadilan
PinNews | in 2 hours
Cukup Ikut Coblos Bisa Nikmati Promo Minuman dan Makanan Spesial Pilkada 2024
Cukup Ikut Coblos Bisa Nikmati Promo Minuman dan Makanan Spesial Pilkada 2024
PinFood&Travel | in 2 hours
Jens Raven Tidak Dipanggil Shin  Tae Yong Di Piala AFF 2024, Lebih Pilih Arkhan Kaka
Jens Raven Tidak Dipanggil Shin Tae Yong Di Piala AFF 2024, Lebih Pilih Arkhan Kaka
PinSport | 11 hours ago
Shin Tae-yong Siap Panggil Jairo Riedewald dan Tristan Gooijer ke Timnas Indonesia Pasca Pulih Cedera
Shin Tae-yong Siap Panggil Jairo Riedewald dan Tristan Gooijer ke Timnas Indonesia Pasca Pulih Cedera
PinSport | 11 hours ago
ShuShu, Camilan Manis yang Lagi Hits dan Bikin Ketagihan!
ShuShu, Camilan Manis yang Lagi Hits dan Bikin Ketagihan!
PinRec | 11 hours ago
Wakil Presiden Gibran Mengusulkan Penghapusan Sistem Zonasi untuk Penerimaan Siswa Karena Dinilai Banyak Masalah
Wakil Presiden Gibran Mengusulkan Penghapusan Sistem Zonasi untuk Penerimaan Siswa Karena Dinilai Banyak Masalah
PinNews | 11 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta