Lidah Terasa Terbakar karena Makanan Panas ? Ini Cara Mengobatinya

Oleh sarahsalsabillaMonday, 23rd October 2023 | 19:00 WIB
 Lidah Terasa Terbakar karena Makanan Panas ? Ini Cara Mengobatinya
Luka bakar ringan di lidah biasanya tidak memerlukan pengobatan Foto Pinterest

PINUSI.COM - Lidah terbakar akibat mengonsumsi makanan atau minuman panas adalah kecelakaan yang kerap dialami banyak orang. Lidah terasa perih, nyeri dan tidak nyaman saat harus menelan sesuatu.

 Apalagi, sensasi tersebut biasanya bertahan cukup lama dan bisa mengganggu indera perasa kita.

 

Luka bakar ringan di lidah biasanya tidak memerlukan pengobatan,” kata dokter pengobatan keluarga Cleveland Clinic, Matthew Goldman, MD.

 

Misalnya es krim


Frozen yoghurt, gelato atau sorbet yang menyegarkan. Konsumsi sejumlah makanan tersebut selama beberapa hari pertama setelah lidah terbakar.

 

Mengisap serpihan es


Serpihan es atau es loli bisa membantu meredakan rasa terbakar di lidah. Namun pastikan suhunya tidak terlalu dingin agar tetap terasa nyaman, bukannya malah membekukan.

 

Lapisi lidah dengan susu, gula atau madu


Bukan soal manisnya, kandungan berbagai makanan ini terbukti memiliki sifat anti-inflamasi dan anti-mikroba, yang juga bisa meredakan nyeri.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta