Resep Pie Nanas, Suguhan Manis Akhir Pekan Bareng Keluarga

Oleh SuneniSunday, 31st December 2023 | 16:30 WIB
Resep Pie Nanas, Suguhan Manis Akhir Pekan Bareng Keluarga
Agar waktu bersama keluarga menjadi lebih hangat, suguhan pie nanas bisa menjadi ide menarik untuk camilan. Foto: Instagram@lina_dharmaputra

PINUSI.COM - Akhir pekan menjadi waktu sakral untuk berkumpul bersama keluarga.


Agar waktu bersama keluarga menjadi lebih hangat, suguhan pie nanas bisa menjadi ide menarik untuk camilan.


Membuat pie nanas ternyata tidak serumit yang dibayangkan, lho. Cukup membuat bahan kulit dan isian selai nanas, sudah jadi kue yang lezat.


Yuk intip cara membuatnya dilansir dari akun Instagram@lina_dharmaputra.


Bahan kulit: 


- 300 gram tepung terigu protein sedang;

- 200 gram butter atau dicampur dengan margarin;

- 60 gram gula halus;

- 1 kuning telur;

- 30 gram susu bubuk; dan

- 1/2 sendok teh vanili bubuk.


Filling: 


- Selai nanas.


Cara membuat: 


1. Membuat kulit terlebih dahulu. Campurkan tepung terigu dan gula, aduk rata. 

2. Setelah itu tambahkan kuning telur, dan aduk kembali.

3. Masukkan susu bubuk dan tepung, aduk adonan sampai tidak lengket di tangan.

4. Bagi adonan menjadi 30 gram, lalu masukkan ke cetakan pie yang sudah diolesi mentega.

5. Beri isian dengan selai nanas. 

6. Ambil sedikit adonan lalu gulung memanjang, letakkan di atas pie. 

7. Olesi atas adonan dengan kuning telur.

8. Panggang dengan suhu 160 derajat sampai matang.

9. Tunggu pie hingga dingin, lalu keluarkan dari cetakan.


Itulah resep dan cara membuat pie nanas yang cocok jadi santapan bersama keluarga di akhir pekan. Selamat mencoba! (*)

Terkini

Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather"  Billie Eilish
Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather" Billie Eilish
PinTertainment | 16 minutes ago
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
PinTertainment | 2 hours ago
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
PinSport | 3 hours ago
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
PinNews | 3 hours ago
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | 7 hours ago
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
PinTertainment | 8 hours ago
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
PinTertainment | 8 hours ago
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 19:17 WIB
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | Thursday, 19th September 2024 | 19:11 WIB
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 18:50 WIB