Selain Bikin Aktif, Empat Kegiatan Ini Bisa Melatih Keseimbangan Si Kecil, Yuk Dicoba Moms!

Oleh SuneniTuesday, 21st March 2023 | 12:00 WIB
Selain Bikin Aktif, Empat Kegiatan Ini Bisa Melatih Keseimbangan Si Kecil, Yuk Dicoba Moms!

PINUSI.COM - Keseimbangan untuk anak menjadi salah satu hal yang penting.

Moms bisa membantu melatih keseimbangan buah hati dengan melakukan beberapa kegiatan yang berguna untuk tumbuh kembangnya. Berikut ini beberapa kegiatan yang bisa membuat Si Kecil aktif sekaligus melatih keseimbangan.

Main bola

Kegiatan ini biasanya disukai anak laki-laki. Olahraga ini bisa digunakan untuk melatih keseimbangan buah hati. Ayah bisa mengajak anak untuk bermain atau biarkan dia bermain dengan temannya.

BACA LAINNYA: Catat, Ini Posisi Tidur yang Baik untuk Ibu Hamil!

Latihan bela diri

Selain bisa membantu memberikan stimulasi keseimbangan pada anak, belajar bela diri sedari dini juga memiliki nilai plus, yaitu menjadi bekal hingga dewasa, sebagai pertahanan.

Menari

Menari juga bisa melatih keseimbangan dan anak akan belajar mengoordinasikan mata, pinggul, tangan, dan kaki, untuk menyelaraskan dengan alunan musik.

BACA LAINNYA: 5 Makanan Penghilang Stres dan Bikin Mood Bagus!

Bersepeda

Ini adalah salah satu aktivitas paling baik untuk melatih keseimbangan, tapi sebaiknya dilakukan saat koordinasi Si Kecil sudah baik.

Nah, sekarang Moms bisa bermain sambil melatih keseimbangannya. (*)

https://pinusi.com/pinhealth/trik-mengajarkan-anak-rajin-gosok-gigi/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB