Penting untuk Dipahami, Makanan yang Perlu Dihindari Ketika Kadar Trigliserida Tinggi

Oleh lululatifaWednesday, 15th March 2023 | 17:16 WIB
Penting untuk Dipahami, Makanan yang Perlu Dihindari Ketika Kadar Trigliserida Tinggi

PINUSI.COM - Trigliserida merupakan salah satu tipe lemak yang dihasilkan secara alami oleh organ hati. Tidak hanya itu, trigliserida juga bisa diperoleh dari makanan. Kadar trigliserida dapat diketahui lewat pemeriksaan darah. Kadar trigliserida dalam darah dianggap tinggi apabila nilainya lebih dari 20p mg/dl. Padahal, seharusnya kadar trigliserida dibawah 150 mg/dl.

Agar kadar trigliserida dalam tubuh tetap normal, yang mengalami penderita trigliserida tinggi harus menjaga pola makan sehari-hari. Salah satu cara yang bisa dilakukan yaitu dengan cara mengurangi atau membatasi konsumsi makanan yang mengandung banyak lemak, terutama jenis lemak yang tak sehat.

BACA LAINNYA: Tak Hanya Wanita, Pria juga Wajib Merawat Kebersihan Vital

Tak hanya membatasi asupan lemak saja, Anda juga bisa mengurangi kadar trigliserida dalam tubuh dengan cara membatasi konsumsi makanan tinggi gula serta karbohidrat.

Berikut ini adalah beberapa jenis makanan yang harus dihindari oleh penderita trigliserida tinggi:

1. Roti dan kue
Makanan yang pertama yaitu Roti dan Kue, makanan tersebut umumnya mengandung tepung serta gula yang tinggi. tepung dan gula dapat meningkatkan metabolisme lemak dalam tubuh, sehingga dapat berdampak pada kenaikan kadar trigliserida.

BACA LAINNYA: Penyebab Anemia Seringkali Tak Diketahui dan Bisa Berakibat Fatal!

2. Ikan kaleng
Makanan yang kedua yaitu Ikan Kaleng. Ikan adalah sumber protein favorit banyak kalangan serta baik buat kesehatan jantung. Namun, Anda disarankan buat mengonsumsi ikan segar dan menghindari ikan kaleng. Beberapa ikan kaleng dikemas dengan menggunakan minyak yang bisa menyebabkan kenaikan trigliserida apabila dikonsumsi dengan berlebihan.

3. Gorengan
Makanan yang ketiga yaitu Gorengan. Makanan sehat apa pun kalau digoreng menggunakan minyak yang mengandung lemak jenuh, akan berpotensi menambah kadar trigliserida. Contoh minyak yang mengandung lemak jenuh yaitu mentega dan minyak kelapa.

https://pinusi.com/pinhealth/kolesterol-tidak-perlu-diobati-kenali-kolesterol-baik/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 5 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 3 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 3 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 3 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 3 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 3 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 3 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 2 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 2 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta