Ini Waktu yang Tepat Untuk Mengukur Tekanan Darah Anda, Kapan Sebaiknya Dilakukan?

Oleh farizSaturday, 21st January 2023 | 13:24 WIB
Ini Waktu yang Tepat Untuk Mengukur Tekanan Darah Anda, Kapan Sebaiknya Dilakukan?

PINUSI.COM - Waktu yang tepat mengukur tekanan darah secara rutin bisa efektif untuk memantau kesehatan, bagi yang menderita hipertensi maupun untuk mendeteksi hipertensi. Alat yang akan digunakan untuk mengukur seberapa kuat tekanan darah adalah tensimeter. Dengan mendapatkan hasil yang lebih akurat, ada baiknya memperhatikan keadaan normal atau tidak tekanan darah.

Hal ini karena tekanan darah orang dewasa memiliki normal 120/80 mmHg, tergantung aktivitas yang dilakukan. Ada waktu terbaik untuk mengukur tekanan darah ini memiliki dua tujuan, yakni untuk diagnostik (apakah seseorang mengidap hipertensi) dan pemantauan pengobatan.

BACA LAINNYA: Video Syur Kesebar, Ketua DPRD PPU Berpeluang jadi Tersangka?

Lakukan pengukuran tekanan darah dilakukan dua dan tiga kali dalam sehari supaya lebih akurat. Di mana pengukuran dilakukan sebelum berangkat beraktivitas, sepulang beraktivitas, dan menjelang tidur malam. Bagi mereka yang sudah memiliki kondisi hipertensi harus secara rutin memantau kondisi tersebut agar tidak berkembang menjadi penyakit yang mematikan seperti stroke.

Banyak orang yang tidak menyadari bahwa menghidap hipertensi tidak menjalani pengobatan. Dalam kondisi tersebut harus periksa tekanan darah pada waktu yang tepat untuk mengukur tekanan darah yang kurang terkendali.

https://pinusi.com/pinnews/video-syur-kesebar-ketua-dprd-ppu-berpeluang-jadi-tersangka/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 6 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 6 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 6 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 6 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 6 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 6 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 6 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 6 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta