Hari Gizi Nasional 2023: Pentingnya protein hewani dalam pencegahan stunting

Oleh AndikaWednesday, 25th January 2023 | 18:16 WIB
Hari Gizi Nasional 2023: Pentingnya protein hewani dalam pencegahan stunting

PINUSI.COM - Setiap tanggal 25 Januari adalah Hari Gizi Nasional. Peringatan tersebut merupakan pendorong dalam meningkatkan kesadaran tentang gizi melalui gizi seimbang dan produksi pangan berkelanjutan.

BACA LAINNYA: Wajib Tahu! Ternyata Timun Sangat Bermanfaat Bagi Para Perokok

Bertepatan dengan Hari Gizi Nasional ke-63 tahun 2023, Kementerian Kesehatan RI bersama organisasi lintas sektor dan profesi menyepakati tema tahun ini adalah protein hewani untuk pencegahan stunting.

ilustrasi bayi/pexels.com

Indonesia merupakan negara dengan beban ganda gizi. Masalah gizi tersebut antara lain stunting, wasting, kelebihan berat badan dan defisiensi mikronutrien.

BACA LAINNYA: Benarkah 6 Sayur dan Buah Ini Bisa Menurunkan Tekanan Darah Tinggi?

Kekurangan gizi, seperti stunting dan wasting, masih menjadi masalah kesehatan masyarakat. Menurut data terakhir, angka stunting di Indonesia mencapai 24,4%. Angka ini masih tergolong tinggi, dan kami masih perlu bekerja keras untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan.

https://pinusi.com/pinnews/bayi-7-bulan-minum-kopi-good-day-ibunya-malah-bersyukur/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 7 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 5 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 5 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 5 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 5 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 4 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 4 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 4 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 4 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 4 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta