5 Makanan Ini Bisa Mencegah Kembung

Oleh SuneniWednesday, 25th October 2023 | 20:00 WIB
5 Makanan Ini Bisa Mencegah Kembung
Perasaan tidak nyaman karena kembung dapat diatasi dengan mengonsumsi makanan sehat ini. Foto: Freepik/benzoix

PINUSI.COM - Kembung adalah kondisi kesehatan di mana perut terasa penuh dan kencang, biasanya disebabkan oleh gas.


Biasanya masalah ini akan hilang setelah beberapa saat. Tapi bagi sebagian orang, masalah ini terjadi berulang.


Meskipun mengonsumsi makanan saat kembung bisa jadi sulit, melahap beberapa makanan ini dapat meringankan kondisi tersebut.


Gejala Kembung


- Perut terasa penuh atau lebih besar dari biasanya.

- Mengalami sakit perut atau ketidaknyamanan.

- Perut mengeluarkan suara.

- Buang angin lebih dari biasanya.


Makanan untuk Mencegah Kembung


Pisang


Sebuah penelitian menunjukkan, wanita yang makan pisang sebelum makan mengalami kembung lebih sedikit dibandingkan mereka yang tidak.


Hal ini karena pisang menghasilkan bakteri usus tertentu yang membantu menenangkan produksi gas di perut.


Alpukat


Alpukat adalah makanan yang kaya serat dan nutrisi penting, seperti potasium, yang membantu meningkatkan fungsi pencernaan yang sehat.


Alpukat juga rendah fruktosa, sehingga kecil kemungkinannya menyebabkan gas.


Kunyit


Kunyit adalah bumbu anti-inflamasi dan mengandung sedikit senyawa kurkumin. Antioksidan kurkumin yang ada dalam kunyit dapat meredakan gejala iritasi usus besar, mengurangi rasa tidak nyaman, mengatur sistem pencernaan, dan mengurangi kembung.


Asparagus


WebMD menyatakan asparagus adalah sumber inulin yang baik, serat tidak larut yang memberi makan bakteri baik di usus.


Tomat


Tomat kaya akan antioksidan bernama likopen yang berfungsi sebagai agen anti-inflamasi di seluruh tubuh. Tomat adalah sumber potasium yang sangat baik, yang menurunkan kadar natrium penyebab kembung dalam tubuh. (*)

Terkini

Kondisi Terbaru Edoardo Bove Usai Kolaps di Laga Fiorentina vs Inter Milan
Kondisi Terbaru Edoardo Bove Usai Kolaps di Laga Fiorentina vs Inter Milan
PinSport | 6 hours ago
Kronologi Kolaps Edoardo Bove Saat Laga Fiorentina vs Inter Milan
Kronologi Kolaps Edoardo Bove Saat Laga Fiorentina vs Inter Milan
PinSport | 8 hours ago
Ketebalan Es di Pegunungan Jayawijaya Menyusut Drastis, Tersisa 4 Meter
Ketebalan Es di Pegunungan Jayawijaya Menyusut Drastis, Tersisa 4 Meter
PinNews | 8 hours ago
Kronologi  Pembunuhan Pelajar SMK Bogor, Banyak Fakta Baru Terungkap!
Kronologi Pembunuhan Pelajar SMK Bogor, Banyak Fakta Baru Terungkap!
PinNews | 11 hours ago
Peringatan Hari Disabilitas Internasional 2024: Tema, Logo, dan Rangkaian Acara yang Menarik
Peringatan Hari Disabilitas Internasional 2024: Tema, Logo, dan Rangkaian Acara yang Menarik
PinNews | 12 hours ago
Penyebab Kerusakan Mesin Mobil di Cibinong Bukan Karena Pertamax, Ini Kata Ahli ITB
Penyebab Kerusakan Mesin Mobil di Cibinong Bukan Karena Pertamax, Ini Kata Ahli ITB
PinTect | 12 hours ago
Istimewa ! Ummi Pipik Terima Kejutan Ulang Tahun dari Thom Haye
Istimewa ! Ummi Pipik Terima Kejutan Ulang Tahun dari Thom Haye
PinTertainment | 12 hours ago
Kasus Pemerkosaan di Mataram, Perbedaan Versi Polisi dan Keluarga Penyandang Disabilitas
Kasus Pemerkosaan di Mataram, Perbedaan Versi Polisi dan Keluarga Penyandang Disabilitas
PinNews | 12 hours ago
Kesaksian Tetangga Saat Terjadi Pembunuhan Di Cilandak
Kesaksian Tetangga Saat Terjadi Pembunuhan Di Cilandak
PinNews | 12 hours ago
Polisi Libatkan Psikolog Forensik untuk Dalami Kasus Pembunuhan Remaja di Cilandak
Polisi Libatkan Psikolog Forensik untuk Dalami Kasus Pembunuhan Remaja di Cilandak
PinNews | 12 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta