Menurunkan Berat Badan Hingga Anti Penuaan, Berikut Manfaat Minum Jus Semangka

Oleh SuneniFriday, 27th October 2023 | 09:50 WIB
Menurunkan Berat Badan Hingga Anti Penuaan, Berikut Manfaat Minum Jus Semangka
Buah yang kaya kandungan air ini ternyata memiliki sejumlah manfaat lain untuk tubuh, salah satunya kesehatan kulit. (Foto: freepik/jcomp)

PINUSI.COM - Mengonsumsi jus semangka setiap hari menjadi keputusan terbaik untuk kesehatan kulit dan tubuh secara keseluruhan. Mengandung banyaknya vitamin, mineral, dan antioksidan seperti vitamin C dan likopen, minuman manis alami dan menghidrasi ini dapat membantu membuat kulit cerah dan cantik serta melindunginya dari kerusakan radiasi UV. Selain baik untuk kesehatan kulit, ini lima manfaat mengonsumsi jus semangka secara rutin.


Menurunkan Berat Badan 

Buah yang kaya akan air, mineral, dan vitamin ini sangat baik untuk menurunkan berat badan. Kandungan air yang tinggi mendorong rasa kenyang dan menekan rasa lapar. Buah semangka juga memiliki kalori yang rendah.


Anti Penuaan

Mengandung antioksidan, jus semangka kaya akan likopen yang bermanfaat untuk perawatan kecantikan karena mencegah tanda-tanda penuaan dan secara efektif mengurangi radikal bebas.


Menyehatkan Jantung

Mengonsumsi satu cangkir jus semangka setiap hari dapat mengurangi pembentukan kolesterol jahat, faktor risiko penyakit jantung, dan mencegah penumpukan jaringan lemak di pembuluh darah.


Baik untuk Kulit

Kandungan vitamin A dan C yang tinggi pada semangka bermanfaat untuk kesehatan kulit dan rambut. Lapisan dermis rambut dan kulit diperkuat berkat peran vitamin C dalam pembentukan kolagen. Vitamin A mendorong pembentukan dan perbaikan sel-sel kulit. Lycopene dan beta-karoten pada semangka melindungi kulit dari radiasi UV yang merusak.


Menghidrasi Tubuh

Buah yang mengandung banyak air ini sangat bermanfaat untuk menjaga tubuh agar tetap terhidrasi. Bukan tanpa sebab, dehidrasi ringan sekalipun dapat menyebabkan kelelahan, sakit kepala, kram, dan tekanan darah tinggi.


Terkini

Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
PinSport | 2 hours ago
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
PinTect | 2 hours ago
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
PinTect | 2 hours ago
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
PinSport | 2 hours ago
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
PinSport | 2 hours ago
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
PinTect | 3 hours ago
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
PinSport | 3 hours ago
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
PinRec | 3 hours ago
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
PinTect | 3 hours ago
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
PinTect | 3 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta