Hebat! Bertahan Jadi Juara Umum PON XX 2021

Oleh adminnewsFriday, 15th October 2021 | 17:42 WIB
Hebat! Bertahan Jadi Juara Umum PON XX 2021

Jawa Barat menjadi juara umum bertahan setelah menjadi juara umum di PON 2016

Pinusi.com – Jawa Barat bertahan menjadi juara umum setelah meraih prestasi yang sama pada 2016 di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021.

Sebanyak 681 nomor dipertandingkan selama PON XX Papua 2021 digelar. Dan Jawa Barat berhasil mengantongi 133 emas, 105 perak dan 115 perunggu yang membuktikan provinsi ini unggul dari 34 provinsi di Indonesia.

Tak hanya menjadi juara umum, Jabar juga menjadi kontingen yang meraih medali terbanyak yaitu 353 medali.

Kemudian, diposisi kedua diduduki oleh DKI Jakarta. Sedangkan sang tuan rumah, Papua akhirnya berhasil melahirkan sejarah dengan apaian medali dan peringkat tertinggi selama keikutsertaannya dalam PON.

Di PON kali ini, Papua berhasil menduduki posisi keempat dengan peraihan 93 emas, 66 perak dan 102 perunggu.

Lalu, diposisi kelima ada Kontingen Bali yang menggeser Jawa Tengah dengan mengantongi medali sebanyak 28 emas,, 25 perak dan 23 perunggu.

Sedangkan Jateng berada di peringkat keenam karena hanya bisa mengantongi medali sebanyak 27 emas, 47 perak dan 64 perunggu.

K.H. Ma’ruf Amin selaku Wakil Presiden mengagendakan penutupan PON XX Papua di Stadion Lukas Enembe, Jumat (15/10/20210 malam.

Dan pelaksanaan PON XXI 2024 akan digelar di Aceh dan Sumatera Utara. (ndz) 

Terkini

Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 6 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 5 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 5 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 5 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 4 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 4 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 3 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 3 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 3 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta