GAGAL RAIH MEDALI LAGI, PERENANG SYUCI TAK LANJUT FINAL

Oleh adminnewsTuesday, 31st August 2021 | 14:35 WIB
GAGAL RAIH MEDALI LAGI, PERENANG SYUCI TAK LANJUT FINAL

Indonesia kembali gagal bawa pulang medali dari cabang olahraga renang di Paralimpiade Tokyo 2020

Pinusi.com – Setelah atlet para – menembak putri, Hanik Puji Astuti. Perenang Syuci Indriani juga gagal lanjut ke tahap final. Perenang tersebut bertanding di nomor gaya ganti perorang SB14 putri, Selasa (31/08/2021).

Syuci berada di peringkat 13 dari hasil keseluruhan akhir. Syuci hanya mencatatkan waktu 2 menit 40,46 detik saat bertanding pada heat 2 dan finis ke empatg dari enam atlet yang bertanding di sesi tersebut. Ia tertinggal dengan pemenang di heat 2, yaitu Valeriia Shabalina dengan seslisih waktu 13,62 detik.

Hasil tersebut juga terjadi saat Syuci bertanding di Olimpiade Rio 2016. Saat itu, ia berhasil lanjut ke babak final nomor gaya ganti perseorangan SB14 putri,

Walaupun akhirnya ia harus pulang tanpa medali karena finis di urutan tujuh. Tak hanya itu, Syuci juga sempat lolos ke babak final nomo m gaya dada SM 14 dan finis di posisi delapan saat di Rio.

Gagalnya Syuci lanjut ke babak final ini merupakan salah satu kegagalan syuci dari tiga nomor pada Paralimpiade Tokyo 2020.

Sebelumnya, ia juga tidak lolos ke dinal saat bertanding di nomor 100 m gaya kupu – kupu SM14 putri dan nomo 100 m ggaya dada SM14.

Dengan begitu, Syuci sudah tak memiliki peluang untuk membawa medali pulang ke Indonesia.

Namun Syuci tak selalu gagal, saat ajang Asian Paragames 2018 di Jakarta – Palembnag, ia berhasil meraih dua medali emas sekaligus. Ia juara di nomor 200 m gaya ganti perseorangan SM14 putri dan 100 m gaya dada SM14. (ndz)

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 5 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 5 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 5 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 5 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 5 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 5 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 5 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 5 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 5 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta