Film Perjalanan Pertama Yang Akan Diputar di Dua Negara Indonesia-Malaysia

Oleh JC_AldiThursday, 7th July 2022 | 23:52 WIB
Film Perjalanan Pertama Yang Akan Diputar di Dua Negara Indonesia-Malaysia

PINUSI.COM, Jakarta – Film Perjalanan Pertama yang diciptakan oleh Mahakarya Pictures yang sebelumnya sukses menciptakan film yang berjudul “Kemarin”, yaitu Film ketiga dari penulis dan juga sutradara Arief Malinmudo.

Sebelumnya, Mahakarya Pictures merilis “Surau dan Silek” di tahun 2017 yang melakukan world tour screening, lalu “Liam dan Laila” pada tahun 2018, yang diputar di dua Benua.

Film “Perjalanan Pertama” ini merupakan hasil Kerjasama dua rumah produksi dari dua negara yaitu Mahakarya Pictures bekerjasama dengan D Ayu Pictures dari Malaysia.

Film “Perjalanan Pertama” ini telah dibintangi oleh dua aktor utama dari dua negara, dan dari dua generasi. Aktor dari Indonesia adalah Muzakki Ramdhan, aktor muda yang berbakat yang sudah terlibat di sejumlah Fim, Muzakki beradu akting dengan aktor kawaka nasal Malaysia yaitu Ahmad Tamimi Siregar. Di Film “Perjalanan Pertama” juga bermain sejumlah aktor pendukung lainnya yaitu Andinda Thomas, Randy Pangalila, dan juga Gilang Dirga.

Film Perjalanan Pertama ini berlatar belakang cerita keluarga hubungan cucu dan juga kakeknya, naik turun hubungan mereka dikarenakan beberapa kejadian di masa lalu.

“Film ini menjadi sangat special bagi saya, dapat bekerjasama dengan aktor legendaris dari Malaysia, Ahmad Tamimi Siregar, dan yang satu laginya merupakan Rising Star perfilman Indonesia, Muzakki,” ucap Arief Malinmudo, Sutradara, Kamis (07/07/2022).

“Harapannya film ini akan mengingatkan kita, kalua kita sebagai orang tua, kita tidak pernah bisa memilih bagian mana yang akan ditiru oleh anak cucu kita, dan kenangan dari cerita apa yang akan diingat oleh anak cucu kita nanti,” pungkasnya.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta