Tips Rawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Berkilau

Oleh farizTuesday, 9th May 2023 | 13:00 WIB
Tips Rawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Berkilau

PINUSI.COM - Putih menjadi warna favorit banyak orang saat membeli mobil.

Ada banyak alasan orang memilih warna putih, di antaranya mobil warna putih bisa laku lebih banyak. Warna putih juga memberikan kesan elegan dan bersih.

Meski eksteriornya bersih, mobil warna putih tetap membutuhkan perawatan ekstra.

BACA LAINNYA: Tips yang Harus di Waspadai Highway Hypnosis Saat Melintas Tol

Berikut ini cara menjaga mobil putih Anda tetap indah:

1. Parkir mobil di tempat tertutup, atau tempat yang rentan terkena hujan dan kerusakan akibat cuaca ekstrem.

2. Mencuci mobil di bawah sinar matahari langsung dapat meninggalkan bercak pada bodi mobil. Cuci lah mobil di tempat yang teduh, dan keringkan bodi mobil setelah dicuci.

3. Sampo mobil dibuat khusus untuk menjaga kualitas cat pada bodi mobil, dan bertujuan menjaga cat kendaraan.

4. Poles mobil untuk membuat tampilan menjadi lebih bersih, bersinar, dan menghilangkan goresan atau noda pada permukaan mobil. (*)

https://pinusi.com/pintomotif/3-manfaat-kaca-film-pada-mobil-safety-hingga-privasi/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | 5 minutes ago
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | 3 hours ago
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | 5 hours ago
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | 5 hours ago
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | 5 hours ago
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | 5 hours ago
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | 6 hours ago
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | 6 hours ago
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | 6 hours ago
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | 6 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta