Honda Civic Type R Dinobatkan Jadi Mobil FWD Tercepat

Oleh farizFriday, 12th May 2023 | 10:00 WIB
Honda Civic Type R Dinobatkan Jadi Mobil FWD Tercepat

PINUSI.COM - Honda Civic Type R yang serba baru, kembali memecahkan rekor mobil penggerak roda depan (FWD) tercepat di Nürburgring, Jerman.

Generasi terbaru (FL5) dari model ini mencapai waktu 7 menit 44.881 detik, saat diuji di sirkuit sepanjang 20.832 kilometer.

Honda Civic Type R juga mencetak rekor sebagai mobil FWD tercepat di Sirkuit Suzuka Jepang pada 2022 lalu, dengan catatan waktu 2 menit 23,120 detik.

BACA LAINNYA: Tips Rawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Berkilau

Generasi terbaru Honda Civic Type R pertama kali diluncurkan di Jepang pada September 2022, dan langsung disambut hangat oleh para penggemar di seluruh dunia.

Desain mobil sport tersebut dikembangkan menggunakan konsep Ultimate SPORT 2.0, untuk mengejar performa mobil balap dan pengalaman berkendara yang menyenangkan.

Hideki Kakinuma, penanggung jawab pengembangan Honda Civic Type R mengatakan, konsep pengembangan Honda Civic Type R adalah untuk menerapkan Ultimate Sport 2.0, dan mengembangkan generasi terbaru dari Civic Type R berdasarkan banyak prestasi dari generasi sebelumnya, Civic Type R. (*)

https://pinusi.com/pintomotif/tips-atasi-silau-lampu-dari-kendaraan-lawan-arah/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Cara Pakai Share Loc di WhatsApp Biar Lokasi Terkini Kamu Selalu Update!
Cara Pakai Share Loc di WhatsApp Biar Lokasi Terkini Kamu Selalu Update!
PinTect | in 5 hours
Kabar Baik: Alisson Becker Kembali Latihan Jelang Duel Southampton vs Liverpool
Kabar Baik: Alisson Becker Kembali Latihan Jelang Duel Southampton vs Liverpool
PinSport | in 5 hours
Timnas Indonesia Tampil Impresif di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bukti Underdog Bisa Menggebrak
Timnas Indonesia Tampil Impresif di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bukti Underdog Bisa Menggebrak
PinSport | in 4 hours
Rekomendasi Wisata Air Terjun Pria Laot: Keindahan Alam yang Menyegarkan di Aceh
Rekomendasi Wisata Air Terjun Pria Laot: Keindahan Alam yang Menyegarkan di Aceh
PinRec | in 3 hours
Rekomendasi Hotel Joylive BSD City: Tempat Hangout Seru dengan Nuansa Kekinian di BSD
Rekomendasi Hotel Joylive BSD City: Tempat Hangout Seru dengan Nuansa Kekinian di BSD
PinRec | in 3 hours
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | 4 hours ago
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | 7 hours ago
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | 10 hours ago
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | 10 hours ago
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | 10 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta