Putri Ariani, Wanita Asal Indonesia yang Sukses Mengguncang Panggung America's Got Talent

Oleh SuneniWednesday, 7th June 2023 | 14:32 WIB
Putri Ariani, Wanita Asal Indonesia yang Sukses Mengguncang Panggung America's Got Talent

PINUSI.COM - Ajang pencarian bakat asal Amerika, “American Got Talent” dihebohkan dengan penampilan peserta asal Indonesia bernama  Putri Ariani. Dari video yang diunggah youtube America's Got Talent  video putri sudah ditonton lebih dari 500 ribu kali dalam waktu 6 jam.

Pada ajang tersebut, Putri menunjukan bakat bernyanyi dan bermain piano walau dalam keterbatasan yang ia miliki. Putri berhasil membuat juri America’s Got Talent terkagum-kagum dengan dirinya.  Bahkan penonton bersorak untuk dirinya saat ia bernyanyi.

BACA LAINNYA : Gilang Dirga Kembali ke Layar Lebar dengan Film Terbaru “Star Syndrome”

Di akhir performanya para penonton dan juri memberikan Standing Applause untuk Putri. Hebatnya lagi, Simon salah satu juri sampai naik keatas panggung menghampiri putri selepas ia tampil dan meminta putri untuk bernyanyi kembali.

BACA LAINNYA: Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Mengundang Alan Walker ke Rumah Mewah di Andara

“Saya sangat menyukai suaranya, saya ingin mendengar lagu kedua” Ujar Simon.

Putri pun memenuhi kemauan Simon untuk kembali bernyanyi.  Howie yang juga merupakan juri dalam ajang tersebut memuji suara Putri yang ia rasa mirip seperti malaikat.

“Banyak orang tidak percaya adanya malaikat, tapi salah satu malaikat baru saja mendarat di panggung ini, kamu mega bintang”  ujar Howie saat memberikan komentar kepada Putri.

Putri pun berhasil mendapatkan Golden Buzzer dari Simon yang diketahui sangat sulit untuk didapatkan. Putri tak kuasa menahan haru, orang tua putri yang menunggu di samping panggung langsung menghampiri putri  untuk merayakan Golden Buzzer yang Putri dapat.

https://www.youtube.com/watch?v=Wyb0ExKOE4w

Editor: Cipto Aldi

Tag

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta