Crash Landing On You Dincar Hollywood, Bakal Jadi Drama Sci-Fi?

Oleh Prasetio02Thursday, 19th January 2023 | 14:36 WIB
Crash Landing On You Dincar Hollywood, Bakal Jadi Drama Sci-Fi?

PINUSI.COM - Crash Landing On You drama Korea yang populer sudah diincar untuk digarap ulang Hollywood sejak beberapa tahun lalu. Tetapi, sineas Negeri Paman Sam itu lebih tertarik menggarap ulang kisah tersebut dengan pendekatan fiksi ilmiah.

Konsep tersebut terungkap saat wawancara profil Global Head of Television Netflix, Bela Bajaria, oleh New Yorker yang dirilis baru-baru ini dan diberitakan NME pada Jumat (13/01/2023).

Gagasan fiksi ilmiah untuk CLOY muncul saat ditengah percakapan Bajaria dengan Head of Drama Development Netflix, Jinny Howe.

BACA LAINNYA: Jadi Rekomendasi Drama Korea di Awal Tahun, ‘The Glory’ Sukses Jadi Trending di Netflix

Bajaria meenyakan kepada Howe bagaimana akan menggarap ulang CLOY sementara drama yang dibintangi Hyun Bin itu "sangat spesifik soal Korea Utara dan Selatan".

Kabar mengenai remake Amerika untuk CLOY pertama kali diketahui pada tahun 2021. Waktu itu, CEO Studio Dragon Kang Chul-ku mengatakan versi Amerika untuk drama itu sedang dalam tahap final untuk perencanaan dan pengembangan.

BACA LAINNYA: Bukan Hanya Daechang, Ganjang Gejang Makanan Korea Ini Juga Pernah Viral

Meski demikian, sampai sekarang belum ada kabar resmi tentang CLOY versi amerika maupun konsep yang akan diusung dalam remake tersebut.

https://pinusi.com/pinfoodtravel/daechang-makanan-hits-khas-korea-berasal-dari-usus-sapi-enak-dan-halal/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in 7 hours
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 4 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in an hour
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in an hour
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in an hour
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in an hour
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in an hour
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in an hour
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in an hour
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 41 minutes
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta