Bunga Zainal Tidak Tertarik Ikut Arisan Artis, Ini Alasannya

Oleh AntoMonday, 6th February 2023 | 16:21 WIB
Bunga Zainal Tidak Tertarik Ikut Arisan Artis, Ini Alasannya

PINUSI.COM - Para selebriti tanah air dengan nama yang sudah dikenal banyak orang memang kerap terlihat hidup dengan kemewahan.

Hal tersebut salah satunya diketahui melalui arisan para artis. Arisan tersebut berisikan mata uang dollar, perhiasan mewah, dan uang ratusan juta rupiah.

BACA LAINNYA: Nagita Slavina Menikah Dengan Raffi Ahmad Karena Tidak Sengaja?

Namun berbeda dengan Bunga Zainal. Ia mengaku tak mengikuti arisan mewah yang biasa diikuti para artis. Ia lebih memilih untuk mengikuti arisan yang lebih sederhana.

"Aduh aku enggak mampu ikut arisan itu, aku arisannya kecil-kecilan aja arisan rumah tangga, soalnya kalau arisan selebriti kan mahal-mahal gitu yah." Ungkap Bunga Zainal di kawasan Gandaria City, Kebayoran Baru Jakarta Selatan, (4/2/2023).

Bunga mengatakan bahwa arisan memang penting bagi dirinya untuk menjaga hubungan sosial namun tetap dilihat dari kemampuan secara finansialnya.

BACA LAINNYA: Pemerintah Disarankan Tak Beli Minyak Murah dari Rusia, Ini Alasannya

"Penting aja sih namanya juga kan menjalin hubungan yah. aku kan sesuai kemampuan, kayak aku mungkin enggak mampu, tapi bukan enggak mampu sih cuma lebih kaya prioritasnya apa nih, cuma buat main-main aja atau gimana." Kata Bunga.

Lebih lanjut, wanita kelahiran tahun 1987 tersebut menuturkan bahwa mengikuti arisan harus ada nilai tambah yang lain selain keuntungan.

"Kadang kan kita kalau arisan datang ke restoran udah berapa, kadang aku kayak 'duh sepenting apa sih arisan itu?' kecuali arisannya memang nguntungin, misalnya menjalin relasi atau networking ya enggak apa-apa." Tuturnya.

https://pinusi.com/pintertainment/bakal-nikah-pacar-baru-nikita-mirzani-mualaf-dan-putuskan-untuk-sunat/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta