Astrid Tiar Cemaskan Sisi Tomboy Sang Putri

Oleh AntoFriday, 9th December 2022 | 11:46 WIB
Astrid Tiar Cemaskan Sisi Tomboy Sang Putri

PINUSI.COM, Jakarta - Model dan Presenter Astrid Tiar memiliki dua orang anak perempuan yaitu Annabelle dan Isabel. Menurutnya, keduanya mempunyai karakter yang berbeda, Annabelle sangat feminin, sedangkan Isabel lebih tomboy.

Dengan karakter Isabel yang tomboy, dia mempunyai hobi berolahraga seperti sepakbola, basket dan tenis. Tapi menurut Astrid, Isabel lebih berbakat dalam sepakbola.

https://www.instagram.com/reel/Cg8-iGKDRqG/?utm_source=ig_web_copy_link

"Isabel hobinya lebih ke olahraga, dia anaknya sporty banget, dia suka main bola, dia suka main basket, musiknya pun dia suka main gitar gitu. Kemarin gitarnya rusak minta beliin gitar yang baru." Ucapnya, saat ditemui PINUSI.COM di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

https://www.instagram.com/p/CiUA0Snvw1Q/?utm_source=ig_web_copy_link
Astrid Tiar bersama dua putrinya / Foto: instagram

Hobi sepakbolanya tersebut muncul karena sewaktu kecil Isabel sering diajak nonton bola oleh ayahnya.

"kebetulan memang bapaknya tuh suka banget bola main PS (red: PlayStation) pasti bola terus olahraganya bola." Tambah Astrid.

Namun, dirinya mengaku cukup khawatir dengan karakter Isabel yang tomboy, saat ini ia mengarahkan Isabel ke hobi yang lain seperti tenis dan juga balet yang tidak terlalu seperti laki-laki.

Editor: Anang Fajar Irawan

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in 5 hours
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 2 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 3 minutes
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 2 minutes
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in a few seconds
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | a minute ago
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | 10 minutes ago
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | 11 minutes ago
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | 22 minutes ago
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | 31 minutes ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta