Alami Kecelakaan Mobil di Amerika Serikat, Cinta Kuya Jadi Takut Bawa Mobil Sendiri

Oleh findyamiraWednesday, 15th March 2023 | 11:01 WIB
Alami Kecelakaan Mobil di Amerika Serikat, Cinta Kuya Jadi Takut Bawa Mobil Sendiri

PINUSI.COM - Anak pertama Uya kuya, Cinta Kuya saat ini sedang tinggal di Amerika Serikat untuk mengejar pendidikannya. Namun, dirinya sempat alami kecelakaan mobil Negeri Paman Sam itu.

Cinta mengalami kecelakaan saat sedang menyetir mobil. Dirinya di tabrak oleh sebuah mobil dari belakang dan samping. Sehingga mobilnya mengalami kerusakan yang parah hingga tidak bisa diperbaiki. Untungnya orang yang menabrak Cinta mau bertanggung jawab dan mengganti rugi.

BACA LAINNYA : WOW! Indra Bekti Beri Ucapan Ulang Tahun ke Aldila Jelita? Gagal Ceraikah?

Cinta Kuya langsung dilarikan ke rumah sakit setelah alami kecelakaan. Akibat dari kecelakaan ini, Cinta harus menjalani terapi hingga tiga kali dalam seminggu. Bahkan dirinya masih harus melakukan MRI untuk melihat kondisi tubuhnya. Kecelakaan ini pun memberikan dampak yang bisa dibilang cukup besar untuk Cinta. Dirinya jadi tidak memiliki keberanian lagi untuk mengendarai mobil sendiri.

Setelah mendengar kabar kecelakaan putrinya itu, Uya Kuya dan Astrid langsung terbang ke Amerika Serikat untuk mengecek kondisi Cinta. Hal ini pun dijadikan pelajaran untuk Uya Kuya dan Astrid untuk lebih berhati-hati dalam berkendara. Mereka pun berharap semoga kejadian ini tidak terulang kembali.

https://pinusi.com/pintertainment/kedatangan-nagita-slavina-di-konser-blackpink-malah-dikira-presiden-karena-bawa-pengawal/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 5 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 3 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 3 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 3 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 3 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 2 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 2 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 2 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 2 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta