Sering Bertengkar, Adhisty Zara Tuai Pujian karena Dukung Kakaknya yang Dihujat Gegara Tato

Oleh biancamdSaturday, 3rd February 2024 | 22:30 WIB
Sering Bertengkar, Adhisty Zara Tuai Pujian karena Dukung Kakaknya yang Dihujat Gegara Tato
Adhisty Zara mendapat banyak pujian warganet karena turut membela kakaknya yang saat ini sedang banjir hujatan. Foto: Instagram@hasyakyla

PINUSI.COM - Meski sering terlibat pertengkaran, Adhisty Zara menunjukkan dukungan tanpa batas kepada kakaknya, Hasyakyla, yang tengah menjadi sasaran cemoohan karena memiliki tato di perutnya.

Dalam sebuah postingan di media sosial, Adhisty Zara membagikan foto lucu saat berenang bersama Hasyakyla, disertai kata-kata penuh kasih sayang.

"Sayang kamu, kak. Aku selalu mendukungmu dan aku janji kamu akan baik-baik saja."

"Kamu itu orang terkuat yang aku kenal," tulisnya dalam Bahasa inggris.

Dalam caption, Adhisty Zara juga memberikan kata-kata penyemangat untuk Hasyakyla.

"Kamu akan baik-baik saja Ca," ucapnya dengan menambahkan emoji tangan kuat.

Postingan ini langsung mendapat respons positif dari warganet, yang terharu dengan kekompakan dan dukungan yang diberikan, meski mereka sering berselisih.

Hasyakyla, yang menjadi sasaran bully karena tato di perutnya, mendapat kritikan pedas dari warganet.

Situasi semakin sulit ketika media turut membahasnya dalam sebuah artikel. 

Kejadian ini bahkan membawa dampak pada karier Ibunya yang tengah mencalonkan diri sebagai calon anggota legislatif.

Dukungan Adhisty Zara kepada Hasyakyla menjadi sorotan positif di tengah cemoohan dan menggambarkan kekuatan persaudaraan di tengah cobaan.

"Mereka berantem terus tapi aslinya manis banget," tulis @rika***.

"Sedih lihat ini. Ternyata kalian memang sesayang itu," kata @agil***. (*)

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 5 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 5 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 5 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 5 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 4 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 4 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 4 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 4 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 4 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta