Denny Caknan dan Bella Bonita Jadi Orang Tua

Oleh ragildwisetyaTuesday, 6th February 2024 | 11:00 WIB
Denny Caknan dan Bella Bonita Jadi Orang Tua
Pasangan Denny Caknan dan Bella Bonita dianugerahi anak pertama. Foto: Instagram@denny_caknan

PINUSI.COM - Kabar bahagia datang dari pasangan Denny Caknan dan Bella Bonita, Senin (5/2/2024) ini.

Melalui unggahan Instagram @denny_caknan, Denny memperlihatkan proses persalinan Bella Bonita dan menyambut anak pertama mereka. 

Foto: instagram@denny_caknan

"Adek, cah Ayu.. Kesayangan Bapak Mama. Dek, Bapak yakin kamu kuat.. Bapak yakin kamu juga akan sehat.."

"Pagi ini Anak ku lahir, dengan segala kesempurnaannya, tangisnya menggema."

"Walau siang ini cah Ayu masih harus berjuang di dalam ruangan kecil, dengan beberapa selang di badannya. Bapak kuat dek, adekpun begitu ya."

"Bismillah. kamu pengen ketemu banget sama mama kan? Sampe adek nyuwun ketemu dokternya sekarang, Sampek Bapak durung nemu nama panjangmu. kalau kata dokter sebenernya kecepetan loh dek."

"Selama adek sehat, bapak Bahagia .. Minta doanya om tante, supaya aku cepet pulang cepet sehat. NEK DERENG SEHAT DERENG LEGO  Bismilah beberapa hari kedepan sampun saget teng pelukane mamah e @bellabonita_r.a ...Trimakasih RS andalan ku @rs.husadautama," tulisnya. 

Postingan tersebut juga memperlihatkan beragam komentar.

"Helleh mbok yo rasah ngomong kecepetan masden masden, postinganmu tgl 23 september 2023 menit ke 30 ilo sampean ngomong wes hamil 18 minggu, brarti kan wes 4,5 bulan? Brarti wes pas toh lek lahirane saiki," tulis netizen.

"Selamat mas den, mugi2 sehat dek bayi kalih mba bella," tulis @nopeknovian

"Selamat yo Le ….sdh jd bpk Alhamdulillah ..semoga ananda sehat tumbuh kembangnya baik…mamanya cpt pulih jugaaa." tulis @isdadahlia. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta