Berdamai dengan Virgoun, Pekan Depan Inara Rusli Bakal Cabut Laporan

Oleh sarahsalsabillaTuesday, 21st May 2024 | 18:30 WIB
Berdamai dengan Virgoun, Pekan Depan Inara Rusli Bakal Cabut Laporan
Inara Idola Rusli dan Virgoun sepakat berdamai dan mencabut laporan. Foto: Instagram@mommy_starla

PINUSI.COM - Inara Idola Rusli dan Virgoun sepakat berdamai.

Keduanya juga setuju mencabut laporan masing-masing.

Inara melaporkan Virgoun atas kasus dugaan perzinaan, sedangkan Virgoun melaporkan mantan istrinya itu atas dugaan akses ilegal.

Menindaklanjuti perdamaian yang telah disepakati, kuasa hukum Inara Rusli, Ahmad Ramzy, mendatangi Polda Metro Jaya.


Namun, Inara Rusli tak ikut hadir dalam melaporkan kesepakatan perdamaian dengan Virgoun tersebut.

 

"Nanti pasti datang. Saya dulu yang datang untuk mencabut, karena saya dikasih amanat menjalankan ini yang sudah dilakukan di notaris."  


"Nanti Mbak Inara dijadwalkan datang minggu depan untuk melakukan BAP pencabutan laporan, begitupun pihak Virgoun."


"Agar administrasinya bisa terselesaikan dengan baik," ungkap Ahmad Ramzy di Polda Metro Jaya, Senin (20/5/2024).

 

Ramzy menambahkan, tidak ada persyaratan lain atas perdamaian Inara dan Virgoun ini.


Keduanya ikhlas berdamai dan sepakat mencabut laporan masing-masing.

 

"Enggak ada sih, mereka sepakat damai untuk anak aja."


"Isinya saling mencabut aja tanpa ada paksaan, tanpa ada tekanan, tanpa ada syarat apapun," ucap Ramzy. (*)

 

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | in 3 hours
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | in 3 hours
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | in 2 hours
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | in 2 hours
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | in 2 hours
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | in an hour
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 4 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 4 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 4 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB