Setelah Ikut Rayakan Nyepi di Bali, Rizky Febian Posting Momen Buka Puasa Bareng Mahalini

Oleh biancamdFriday, 15th March 2024 | 23:30 WIB
Setelah Ikut Rayakan Nyepi di Bali, Rizky Febian Posting Momen Buka Puasa Bareng Mahalini
Usai ikut rayakan nyepi bareng Mahalini, Rizky Febian ungkap agama yang ia anut. Foto: Instagram@rizkyfbian

PINUSI.COM - Selebgram Rizky Febian baru saja memicu kehebohan di media sosial.

Bagaimana tidak? Ia membagikan momen merayakan Hari Raya Nyepi di Bali bersama kekasihnya, Mahalini.

Hal ini menimbulkan kekecewaan sebagian netizen.

Para penggemar pun terkejut, karena Rizky, yang diketahui beragama Islam, memutuskan merayakan Hari Raya Umat Hindu tersebut.

Muncul dugaan Rizky telah berpindah agama demi mengikuti Mahalini.

Namun, tampaknya Rizky tidak tinggal diam.

Ia pun memosting momen berbuka puasa bersama Mahalini di media sosialnya.

Dalam keterangannya, ia menulis, "Setibanya kami di daerah pengendali tanah, untung pas banget sampai langsung azan. Selamat berbuka guys."

Meskipun tidak berpuasa, Mahalini tetap setia mendampingi Rizky Febian.

Keduanya terlihat kompak makan bersama di dalam tenda.

Hubungan asmara antara Rizky Febian dan Mahalini sudah terjalin sejak 2022.

Keduanya bahkan telah bertunangan pada 7 Mei 2023, dan kabarnya akan segera melangsungkan pernikahan. (*)

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in 6 hours
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 3 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 39 minutes
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 38 minutes
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 36 minutes
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 35 minutes
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 26 minutes
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 25 minutes
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 14 minutes
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 4 minutes
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta