Bangkit Usai Bercerai, Irish Bella: Lebih Baik Sibuk Daripada Berdiam Diri

Oleh biancamdWednesday, 27th March 2024 | 08:30 WIB
Bangkit Usai Bercerai, Irish Bella: Lebih Baik Sibuk Daripada Berdiam Diri
Irish Bella kembali berkarier di dunia hiburan sejak bercerai dari Ammar Zoni. Foto: Instagram@_irishbella_

PINUSI.COM - Selebritas Irish Bella menunjukkan ketangguhan pasca-bercerai dari Ammar Zoni, dengan kembali aktif di dunia hiburan.

Kini, ia tak hanya muncul sebagai bintang tamu di berbagai acara, tetapi juga mulai terjun ke dunia bisnis.

Dalam sebuah wawancara di program Berkahnya Ramadan di Trans TV, Irish Bella kini mengaku lebih sibuk.

“Sekarang lebih sibuk, sepatutnya begitu, daripada berdiam diri,” katanya.

Kesibukan baru ini bukan tanpa alasan.

Mantan istri Ammar Zoni itu merasa perlu bekerja demi memenuhi kebutuhan hidup anak-anaknya.

Irish Bella akhirnya kembali mengambil sejumlah job syuting demi pemasukan.

Irish Bella tetap optimis dengan langkah-langkah yang diambilnya.

“Aku kan dari public figure, kenapa enggak dilanjutkan?” Ujarnya.

Namun, Irish Bella mengaku belum bisa menerima tawaran syuting sinetron.

Sebab, dia masih harus membagi waktu untuk merawat anak-anaknya di rumah.

"Makanya aku juga terjun ke bisnis," tambah Irish Bella. (*)

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta