Program KPR, Melaney RIcardo dan Kipaskipas Berikan Donasi Untuk Pemeran Atun SI Doel Anak Sekolahan

Oleh wisnuhasanuddinSunday, 31st March 2024 | 22:30 WIB
Program KPR, Melaney RIcardo dan Kipaskipas Berikan Donasi Untuk Pemeran Atun SI Doel Anak Sekolahan
Melaney Ricardo Bersama Suti Karno (FOTO: PINUSI/COSTA RANDO)

PINUSI.COM - Pemeran Atun sinetron Si Doel Anak Sekolahan Suti Karno membagikan pengalamannya setelah lama tidak muncul di layar kaca, dimana ia harus kehilangan kaki kanannya karena pola hidup yang tidak sehat.

Melaney Ricardo bersama Kipaskipas melalui program KPR (Ketuk Pintu Ramadhan) mendatangi rumah Suti Sukarno untuk membagikan rezeki serta melihat keadaannya langsung.

Suti menceritakan dirinya jatuh sakit karena mempunyai penyakit diabetes dimana pola hidup yang ia jalani semasa muda, bahkan ia mengaku jarang mengonsumsi air putih

"Diabetes bukan keturunan, jamannya saya muda itu tidak mengonsumsi air putih. Saya sering mengonsumsi soft drink. Suka ngayap malam juga," katanya.

Tubuh yang gemuk bukanlah baru melainkan sudah sejak kecil saat kelas 6 SD bahkan sampai booming sinetron Si Doel Anak Sekolahan.

"Aku gemuk sejak 6 SD, kurus itu saat sakit (stroke) dengan berat 58," ucapnya.

Saat menjalani syuting, Suti kerap kali kali mengonsumsi yang manis manis dan suka merokok.

"Saya gak suka air putih, dan ngerokok berenti sampai tiga kali tapi kadang kalah juga ngerokok lagi, padahal abis operasi jantung," kata perempuan kelahiran Jakarta tersebut.

Pertama kali jatuh sakit saat menjadi asisten sutradara di Jogja, lalu tiba tiba ia jatuh pingsan.

"Dibawa ke dokter dan diperiksa 360 tinggi gulanya, setelah itu gue gak boleh makan yang hijau hijau nantinya badan banyak koreng (luka), bahkan obat herbal," pungkasnya.

Usai mendengar cerita dari Suti, Melaney Ricardo bersama Kipaskipas memberikan sejumlah uang untuk membantu kesehatan Suti.

Program Ketuk Pintu Ramadhan Melaney Ricardo bersama Kipaskipas sendiri akan membagikan rezeki kepada artis artis yang tidak mampu. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta