MENGENAL 4 ORIENTASI SEKSUAL LGBTQ

Oleh adminnewsThursday, 2nd September 2021 | 17:00 WIB
MENGENAL 4 ORIENTASI SEKSUAL LGBTQ

Pelajari yuk macam-macam orientasi seksual pada LGBTQ

PINUSI.COM – Semakin berkembangnya zaman, orang-orang mulai mendapatkan ilmu dari berbagai arah. Contonhnya dengan berselancar pada dunia maya, membaca buku, pembelajari dari sekolah, dan sebagainya.

Karena dunia semakin canggih itulah, kita mulai memahami orientasi seksual. Mungkin, zaman dahulu manusia hanya mengetahui hanya ada pasangan heteroseksual. Namun kini kita sudah tak asing lagi dengan sebutan LGBT.

 Pada hakikatnya, kita tak dapat memilih mau orientasi seksual apa. Itu semua terbentuk dari pengalaman. Namun ada juga loh yang sudah menyadari mereka suka dengan jenis kelamin apa sejak kecil.

Untuk masyarakat yang belum memahami, LGBT yang mereka tahu hanyalah homoseksual ataupun lesbian. Eits, padahal ya kenyataanya di dunia ini pengertian LGBT tidaklah hanya sebatas 2 itu saja. masih banyak orientasi seksual lainnya.

ASEKSUAL

Orientasi pertama ialah aseksual. Orang dengan jenis ini akan memiliki ketertarikan hanya untuk menjalin hubungan romantis namun tak mau berhubungan seks. Namun walau begitu, mereka tidak suka dengan individunya secara seksual.

ANDROSEKSUAL

Mereka yang berorientasi androseksual merupakan orang-orang yang menyukai lelaki ataupun seseorang yang sangat maskulin. Hal ini tidak hanya berkategori untuk laki-laki saja, perempuan heteroseksual dan pria homoseksual juga dapat masuk kategori ini.

PANSEKSUAL

Mempunyai nama lain omniseksual dengan pengertian omni yaitu semua. Dengan begitu, individu ini mempunyai ketertarikan terhadap semua jenis gender, seperti wanita, pria, transgender, androseksual dan sebagainya.

QUEER

Mereka yang termaksud dalam queer ini adalah orang-orang dengan orientasi yang tidak termaksud dari beberapa nama tersebut. Oleh karena itu mereka termaksud di dalamnya dengan spesifikasi non heteroseksual atapun non gender.

GINESEKSUAL

Terakhir kita akan membahas gineseksual. Mereka ini sangat menyukai perempuan atapun orang-orang yang sangat feminim. Tak jauh beda dengan androseksual, lesbian dan pria hetero dapat masuk dalam kategori ini.

Itulah beberapa penjelasan mengenai macam-macam LGBTQ. Jadi, sudah mulai paham bukan tentang mereka?. Menurut kamu gimana?.

(Boy)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta