Pernah Diperlakukan Buruk oleh Pelatih Taekwondonya, Aghniny Haque Sempat Alami Mental Down

Oleh findyamiraWednesday, 8th March 2023 | 15:35 WIB
Pernah Diperlakukan Buruk oleh Pelatih Taekwondonya, Aghniny Haque Sempat Alami Mental Down

PINUSI.COM - Aghniny Haque artis cantik kelahiran Semarang ini rupanya pernah mengalami kejadian buruk saat masih menjadi atlet taekwondo. Dirinya pun tak kuat menahan tangisnya saat menceritakan kembali kejadian tersebut.

Sebelum menekuni dunia peran, rupanya Aghniny pernah menjadi atlet taekwondo. Namun, dirinya memilih untuk vakum dari cabang olahraga tersebut.

Bukan tanpa alasan, ternyata dirinya sempat mengalami kekerasan secara fisik maupun verbal dari pelatihnya. Kurang lebih selama dua minggu Aghniny menjalani latihan yang sangat keras yang membuat dirinya merasa capek. Serta kekerasan fisik seperti, tendangan dan pukulan.

BACA LAINNYA : Terjun ke Dunia Politik, Verrel Bramasta Terinspirasi dari Orang Tua

Tidak hanya itu, dirinya juga sering kena marah oleh pelatihnya hingga mendapatkan kata-kata yang kurang pantas. Hal itu pun membuat kondisi mental Aghniny menjadi terpuruk sehingga dirinya memutuskan untuk keluar dari tim nasional taekwondo yang dirinya tekuni. Kekerasan yang diterimanya juga memberikan dampak buruk bagi kesehatannya. Saat itu, Aghniny sempat merasakan rasa takut yang sangat besar dan cukup mengganggu dirinya.

Meski begitu, Aghniny sangat merasa bangga pada dirinya sendiri. Lantaran tidak pernah ada di pikirannya untuk mengakhiri hidup setelah melalui kejadian yang buruk.

Aghniny Haque percaya bahwa setiap masalah pasti ada jalan keluarnya. Asalkan kita selalu berusaha dan terus bangkit dari masalah tersebut. Menurutnya, mengakhiri masalah dengan bunuh diri sangat tidak sepadan. Karena diluar sana masih banyak orang yang sayang dengan diri kita dan masih banyak kesempatan yang bisa kita raih.

https://pinusi.com/pintertainment/aldila-jelita-dihujat-netizen-usai-gugat-cerai-indra-bekti-ancam-ambil-tindakan-hukum/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 7 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 7 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 7 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 5 hours
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 3 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 2 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 2 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 2 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 2 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in an hour
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta