Batal Nikah dengan Karen Vendela, Boy William Akui Susah Move On

Oleh findyamiraFriday, 21st April 2023 | 13:06 WIB
Batal Nikah dengan Karen Vendela, Boy William Akui Susah Move On

PINUSI.COM - Hubungan asmara Boy William dan Karen Vendela sudah kandas dari beberapa bulan yang lalu. Padahal keduanya sudah hampir melangkah ke pelaminan dan telah menyiapkan pernikahan.

Boy William mengungkapkan bahwa dirinya terpaksa memutuskan hubungan asmaranya dengan Karen Vendela. Hal itu dilakukan karena Boy tidak ingin pernikahannya dengan Karen malah berujung dengan perceraian.

Atas kejadian ini dirinya sangat merasa bersalah karena telah memberikan banyak harapan terutama pada kedua keluarga bahkan ke dirinya sendiri. Dia pun tidak ingin memaksakan suatu hal hanya demi untuk terlihat baik dimata orang lain.

BACA LAINNYA : Sedang Proses Bercerai, Ari Wibowo dan Inge Anugrah Masih Seranjang

Boy juga tidak mau mengalami perceraian seperti apa yang dialami oleh ibunya sendiri. Keputusannya untuk tidak melanjutkan pernikahan juga sudah dibicarakan bersama dengan Karen. Keduanya sama-sama saling memahami jika hal itu bukanlah cara yang tepat untuk mereka.

Sudah lama berpisah, Boy William mengaku diawal-awal dirinya masih susah untuk move on dari Karen. Meskipun saat ini Karen sendiri sudah memiliki pasangan baru. Boy beralasan jika dirinya susah move on karena merasa bersalah. Tidak peduli dengan apa yang dilakukan dan pergi kemana, Boy tetap merasa bersalah dan patah hati di waktu yang bersamaan. Dirinya menilai karena semua itu adalah bagian dari hidupnya.

https://pinusi.com/pintertainment/shandy-aulia-dan-david-herbowo-cerai-kuasa-hukum-bantah-karena-kdrt/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta