PINUSI.COM - Film Spider-Man: Across the Spider-Verse resmi tayang di Indonesia hari Rabu 31/5/2023. Ini merupakan film lanjutan dari film sebelumnya Spider-Man Into The Spider Verse.
Miles Morales ( Shameik More) akan menjadi karakter utama sebagai Spiderman berkostum hitam. Film ini menceitakan kehidupan kembali Miles Morales yang sedang berusaha menjaga agar kehidupannya normal.
BACA LAINNYA: Warga Jerman Bakal Jabat Direktur Teknik PSSI
Dia pun kembali bertemu kembali dengan Gwen Stacy disekolah. Gwen merupakan varian Spiderman lainnya yang bersasal dari universe lainnya. Gwen pun memperkanlakn O’Hara kepada Miles, O’Hara sendiri merupakan pemimpin dari Spider-force yang melindungi multivese.
Konflik pun terjadi ketika Miles Morales harus memilih antara memilih kehidupan normal dan cintanya atau menyelamatkan orang lain dari ancaman penjahat multiverse
Film Spider-Man: Across The Spider-Verse sendiri akan menghadirkan banyak Spiderman d ari banyak universe yang ada. Film ini juga memecahkan rekor sebagai film animasi terlama. Di lansir dari IMDB.com, film ini memiliki durasi 2 jam 20 menit.
Editor: Cipto Aldi