Cinta Kuya Ajari Pacar Bulenya Budaya Salim kepada Orang Tua

Oleh sarahsalsabillaMonday, 8th January 2024 | 19:30 WIB
Cinta Kuya Ajari Pacar Bulenya Budaya Salim kepada Orang Tua
Uya Kuya dan Astrid Kuya tetap memantau pergaulan buah hatinya, yang kini semakin dewasa. Foto: PINUSI/Arif Ferdian

PINUSI.COM - Sebagai orang tua, Uya Kuya dan Astrid Kuya tetap memantau pergaulan buah hatinya, yang kini semakin dewasa.

Apalagi, Cinta Kuya, putri sulung Uya, kini sudah menjalin asmara dengan pria bule. 

Uya Kuya mengaku sudah bertemu langsug dengan kekasih anaknya, Logen.


Bahkan, Uya mengganti nama pacar Cinta dengan sebutan Ahmad Logen, karena sikap sopan santunnya yang menjunjung adat ketimuran.

 

"Udah (ketemu), udah makan bareng juga. Namanya Logen, bule lah. Gua ganti nama jadi Ahmad Logen." 

 

"Dia bule tapi kayak orang timur. Suka Salim pas ketemu," ungkap Uya Kuya kepada awak media, di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (4/1/2024).

 

Uya menilai, kendati hidup di negara barat, pacar Cinta selalu menghormati orang yang lebih tua.


Ia mengungkapkan, Logen  bertanggung jawab menjaga neneknya. 

 

"Masih tinggal sama neneknya, kalau bule budayanya usia 17 tahun keluar rumah kan."


"Dia tinggal sama neneknya, anterin nenek ke rumah sakit. Jadi bule ke timur-timuran," bebernya.

 

Ternyata, Cinta yang mengenalkan budaya salim kepada kekasihnya.


Cinta memberi tahu Logen tentang sikap menghormati, yang ditunjukkan dengan mencium tangan ketika bertemu orang yang lebih tua. 

 

"Cinta yang ajarin. Karena kan Cinta ketemu orang tuanya salim kan, dikasih tahu cinta maksudnya hormat atau respek sama orang tua," jelas Astrid Kuya. (*)

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 5 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 2 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 2 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 2 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 2 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 2 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 2 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 2 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 2 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta