Film Persona: Sulli Sedang Tayang di Netflix, Ini Daftar Drakor yang Dibintangi Mendiang Sulli

Oleh ragildwisetyaThursday, 16th November 2023 | 18:00 WIB
Film Persona: Sulli Sedang Tayang di Netflix, Ini Daftar Drakor yang Dibintangi Mendiang Sulli
Film Persona: Sulli sedang diputar di Netflix. Foto: Google

PINUSI.COM - Film Persona: Sulli yang diputar di Netflix, sedang ramai diperbincangkan, setelah kita dimanjakan film Gadis Kretek yang mengangkat budaya Jawa, hingga perlawanan perempuan Indonesia dari belenggu budaya patriarki. 

Film Persona: Sulli menceritakan kehidupan eks member FX bernama Choi Jin Ri atau dikenal dengan nama Sulli, mulai dari masa kecilnya yang menjadi trainee SM Entertainment dari kecil, hingga kepergiannya yang mengguncang dunia K-pop saat itu. 

Sulli ditemukan tewas bunuh diri di rumahnya, dan membuat gempar serta menyadarkan betapa pentingnya mental health.

Berikut ini daftar drakor yang dibintangi Sulli:

1. To the Beatiful You 

Drakor ini menceritakan seorang murid wanita bernama Go Jae Hee (Sulli) yang terkenal rasis saat di Amerika, dan ingin bertemu Kang Tae Joon (Choi Min Ho).

Demi bertemu Kang Tae Joon, ia rela terbang ke Korea Selatan dan menyamar sebagai murid pria di sekolah khusus atlet pria, di tempat Kang Tae Joon.

Sampai akhirnya dirinya menjadi partner kamar Kang Tae Joon. Di sinilah banyak momen lucu, sedih, dan menegangkan, yang membuka siapa Go Jae Hee. Ditambah dengan sosok Seol Ha Na (Kim Jiwon) yang mengancam Kang Tae Joon, yang harus menerima cintanya.

2. Real

Drama ini bercerita tentang seorang pria kaya dan tampan bernama Jang Tae Young (Kim So Hyun).

Dialah yang bisa menyelesaikan masalah apa pun dalam bisnis kasino bernama Fiesta. Tak berhenti sampai di situ, Tae Young juga merupakan salah satu peserta peredaran narkoba.

Di sini dirinya juga mengalami konflik pribadi yang memiliki kepribadian ganda. Selama konsultasi dengan psikiater pribadinya, dirinya bertemu Song Yoo Hwa (Sulli) sebagai asisten pribadi psikiater dan teman kencan Jang Tae Young.

3. Fashion King

Drama ini bercerita tentang seorang siswa bernama Woo Ki Myung yang diperankan oleh Joo Won, yang terus-menerus di-bully karena penampilannya dan wajahnya yang jelek.

Bahkan, Ki Myung memutuskan pindah rumah dan sekolah, karena tidak tahan di-bully oleh teman-temannya.

Di rumah keluarga barunya, Ki Myung bertemu seorang gadis berusia satu tahun bernama Kwak Eun Jin, yang diperankan oleh Sulli.

Gadis ini memperlakukan Ki Myung dengan baik, dan dia adalah murid yang cerdas, namun Ki Myung tanpa sadar mengatakan penampilan Sulli kurang bagus.

Ternyata, Ki Myung hendak belajar di rumah Eun Jin. Di sekolah barunya, Ki Myung bertemu seorang siswi yang populer bernama Park Hye Jin. (*)

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in an hour
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | 2 hours ago
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | 4 hours ago
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | 4 hours ago
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | 4 hours ago
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | 4 hours ago
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | 4 hours ago
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | 4 hours ago
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | 4 hours ago
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | 5 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta