Pencipta Suara untuk Logo PlayStation Meninggal Dunia

Oleh azaleaberlinesThursday, 23rd February 2023 | 14:00 WIB
Pencipta Suara untuk Logo PlayStation Meninggal Dunia

PINUSI.COM - Tohru Okada, maestro pencipta suara ikonik pada logo PlayStation (PS) harus meninggalkan berita duka kepada para penggemar game terutama pengguna PS.

Ia meninggal dunia pada usianya yang ke-73 tahun pada 14 Februaru 2023 lalu, akibat gagal jantung.

Manajemennya mengumumkan kematian pria dengan profesi musisi dan produser musik itu. Komentarnya dibanjiri warga net yang menunjukkan kesedihan atas kepergian Tohru Okada.

BACA LAINNYA : Dianggap Ancam Keamanan, Elon Musk Minta Matikan ChatGPT

Mungkin masih banyak orang yang binging suara ikonik mana yang dimaksud. Kamu bisa lihat tayangan dan dengar suaranya pada tautan YouTube di bawah ini.

https://youtu.be/Qj8LmtnfqtI

Sedikit informasi mengenai Okada, ia lahir di Tokyo pada tanggal 3 April 1949. Awal ia dapat dikenal hingga sekarang ialah ketika membentuk grup band bernama 'Moonriders' pada tahun 1975, bersama dengan co-composer Mother, Keiichi Suzuki.

Mereka sempat rilis album pertamanya pada tahun 1976 dengan nama Keiichi Suzuki the Moonriders. Disamping itu, ia juga melakukan rekaman solo dan tampil dengan grup lain.

Tak sampai situ, ternyata Okada menjadi salah satu orang yang berpengaruh dalam berbagai iklan Crash Bancicoot pada tahun 90-an. Hingga akhirnya ia juga turut menciptakan suara ikonik saat munculnya logo PlayStation di dalam permainan.

Suara dengan durasi pendek tersebut bertahan dengan waktu yang cukup lama, dan menemani para gamer selama lebih dari 25 tahun.

https://pinusi.com/pinnews/ceo-youtube-susan-wojcicki-mengundurkan-diri/

Editor : Cipto Aldi

Tag

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 4 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 2 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 2 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 2 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 2 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 2 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 2 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in an hour
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in an hour
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in an hour
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta